Daftar Karya Ilmiah
-
Bahan Ajar E-Learning Berbasis CTL Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Menggunakan Aplikasi MoodlePenulis : Mala MuliaDosen Pembimbing I : Laila Khamsatul Muharrami, S.Si., M.Si.Dosen Pembimbing II :Ana Yuniasti Retno Wulandari, S.Pd., M.Pd.Abstraksi
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui keterbacaan dan respon siswa terhadap bahan ajar. Bahan ajar yang dikembangkan adalah bahan ajar e-learning…
AbstractionThe aim of this study is to know readable and student response of teaching material. The development point of material…
-
DAMPAK PENERAPAN FULL DAY SCHOOL DALAM PERKEMBANGAN SOSIAL ANAK DI SD MUHAMMADIYAH 1 BANGKALANPenulis : DEBY NURIYATULLAILIDosen Pembimbing I : Priyono Tri Febrianto, S.Sos., M.Si.Dosen Pembimbing II :Rika Wulandari, S.Pd., M.Pd.Abstraksi
Penerapan full day school atau sekolah sehari penuh akan berdampak bagi siswa. Apalagi dalam hal sosialisasi dengan lingkungan sekitar. Karena…
AbstractionFull day implementation will give an effect for students. Especially for social interastion because of their time are used for…
-
PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA CARD SORT (SORTIR KARTU) TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS SURAT DINAS DAN SURAT PRIBADI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 4 KAMAL BANGKALAN MADURAPenulis : NIDHOMUL CHUSNIYAHDosen Pembimbing I : WAHID KHOIRUL IKHWAN, S.Pd.,M.PdDosen Pembimbing II :AHMAD JAMI'UL AMIL, S.Pdd.,M.PdAbstraksi
Abstrak: Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif eksperimen dua variabel, dengan menggunakan True Eksperimental Desaign dengan tipe pretest – postest control…
AbstractionAbstract: This research is a quantitative research of two variable experiments, using True Experimental Desaign with Pretest-postest control group Desaign…