Detail Karya Ilmiah
-
SISTEM REKOMENDASI LOWONGAN PEKERJAAN MENGGUNAKAN METODE TECHNIQUE FOR ORDER PREFERENCE BY SIMILARITY TO IDEAL SOLUTIONPenulis : Syayufri BadriansyahDosen Pembimbing I : Achmad Jauhari, S.T., M.Kom.Dosen Pembimbing II :Imamah, S.Kom, M.Kom.Abstraksi
Pekerjaan merupakan kebutuhan primer yang harus dimiliki seluruh masyarakat demi menyambung kehidupan pribadi maupun keluarga. Banyaknya jumlah pencari kerja tidak hanya disebabkan karena minimnya jumlah lowongan kerja, namun juga disebabkan karena kurang cepat dan tepatnya informasi lowongan kerja sampai kepada pihak (masyarakat) yang memerlukan pekerjaan. Sistem ini menerapkan algoritma Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) sebagai metode yang digunakan pada sistem rekomendasi dan diharapkan dapat memberikan rekomendasi yang cepat dan tepat sesuai dengan tingkat kecocokan preferensi nilai milik pencari kerja berdasarkan kriteria-kriteria yang telah ditentukan yakni : Pendidikan Terakhir, IPK, Kemampuan Bahasa Inggris, Usia, dan Sertifikasi. Dari hasil uji coba yang telah dilakukan menghasilkan nilai akurasi dengan metode TOPSIS adalah 77%, serta pengujian kelayakan sistem mencapai 73%. Kata kunci : Lowongan Kerja, Sistem Rekomendasi, Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution
AbstractionEmployment is a primary need to be owned the whole societies to survive personal and family life. Many of job seekers is not only caused by limited of job vacancies, but also consequence of slower and inaccurate job information to the societies who need the jobs.This system applies the algorithm Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS)as the method in system of recommendation and is expected to provide recommendations were quickly and accurate accordance with the value preferences of job seekers based on criteria that have been determined are: Latest education, IPK, English language ability, Age, and Certification. The result show that the accuracy value of TOPSIS method is 77%, and feasibility system testing reach 73% Keywords : Job Vacancies, Recommendation system, Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution