Detail Karya Ilmiah

  • PENGEMBANGAN BULETIN AUDIO-VISUAL BERBANTUAN APLIKASI QR CODE PADA SISWA SMP
    Penulis : Dwi Wahyu Indriani
    Dosen Pembimbing I : Ana Yuniasti Retno W., S.Pd., M.Pd.
    Dosen Pembimbing II :Irsad Rosidi, S.Pd., M.Pd.
    Abstraksi

    Tujuan penelitian ini untuk mengetahui respon siswa terhadap buletin audio-visual berbantuan aplikasi QR Code. Penelitian menggunakan metode penelitian pengembangan dengan model Hannafin & Peck pada siswa SMP Kelas VII tahun ajaran 2019/2020. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Purposive sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner angket. Hasil penilaian siswa terhadap buletin mendapatkan skor rata – rata positif tertinggi (56,43%) dengan kriteria baik dan untuk skor rata – rata negatif tertinggi mendapatkan skor (63,57%) dengan kriteria baik. Kata Kunci: buletin, kode QR.

    Abstraction

    This study aimed to determine the students’ responses to audio-visual bulletin by using QR Code. This study used the development research method by using Hannafin & Peck's model on students of Junior High School of class VII in 2019/2020. The sampling technique of this study was the purposive sampling technique. The data of this study is collected by using a questionnaire. The student’s assessment results on the bulletin reached 56,43% of the highest positive average which is categorized as good criteria and got 63,57% of the highest negative average which is categorized as good criteria. Keywords: bulletin, QR code.

Detail Jurnal