Detail Karya Ilmiah

  • Abstraksi

    Media sosial YouTube bukan lagi sekadar media hiburan tetapi telah menjadi media arus utama dalam khalayak luas, terutama dikalangan anak-anak muda yang terbiasa media sosial YouTube seperti ini banyak digunakan oleh ibu rumah tangga dalam proses pengasuhan. Ibu rumah tangga di Desa Deket Wetan memanfaatkan media sosial YouTube sebagai sebagai media belajar, media pengalihan, dan media hiburan dalam mengasuh anaknya dengan pola pengasuhan yang berbeda-beda. Setiap ibu rumah tangga juga memiliki alasan tertentu mengenai pemanfaatan YouTube pada anaknya. Faktor utama yang menyebabkan anak menggunakan media sosial sehingga anak mengalami kecanduan gadget dan memiliki pengaruh besar dalam perkembangan anak yaitu orang tua. Bahkan orang tua saat ini tidak dapat menghilangkan secara langsung kebiasaan anak bermain gadget terutama YouTube akan tetapi ada satu cara yang dapat digunakan oleh orang tua yaitu dengan mengurangi frekuensi dalam penggunaan gadget terutama YouTube. Kata kunci :YouTube, anak usia dini, ibu rumah tangga, pola asuh

    Abstraction

    YouTube's social media is no longer just an entertainment media, but has become a mainstream media in a wide audience, especially among young children who are familiar with YouTube social media as it is widely used by housewives in the process of caring. So that housewives in Deket Wetan Village utilize YouTube social media as learning media, transfer media, and entertainment media in caring for their children with different parenting patterns. Every housewife also has certain reasons regarding the use of YouTube on her child. The main factor that causes children to use social media so that children are addicted to gadgets and have a major influence on children's development, namely parents. Even parents today cannot directly eliminate the habit of children playing gadgets, especially YouTube social media, but there is one way that parents can use, namely by reducing the frequency of using gadgets, especially YouTube social media. Keyword :YouTube, early childhood, housewife, parenting

Detail Jurnal