Detail Karya Ilmiah
-
A STUDY OF METADISCOURSE MARKERS IN GRETA THUNBERG'S SPEECHESPenulis : sona kholifahDosen Pembimbing I : Dr. Rosyida Ekawati S.S., M.A.Dosen Pembimbing II :-Abstraksi
Penelitian ini bertujuan untuk membahas jenis tanda metadiscourse dan menjelaskan metadiscourse yang digunakan dalam pidato Thunberg. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif untuk menjelaskan jenis dan fungsi tanda metadiscourse dalam pidato Greta Thunberg. Penelitian ini dimulai dengan menghitung data, mengurangi data, memberikan kode untuk setiap data, menjelaskan data dan menarik kesimpulan. Hasilnya menunjukkan bahwa ada dua kategori tanda metadiscourse dalam pidato Greta Thunberg; yaitu interactive metadiscourse dan interactional metadiscourse. Jenis interactive metadiscourse yang ditemukan dalam pidato Greta Thunberg adalah transition, frame marker, endophoric marker dan code gloss. Transition menjadi tanda tertinggi, karena transition adalah konjungsi yang berfungsi untuk menyambungkan dan menghubungkan antara argumen dengan argumen lain. Sementara itu, jenis interactional metadiscourse yang ditemukan dalam pidato Greta Thunberg adalah hedge, booster, attitude marker, engagement marker, dan self-mention marker. Dalam kategori interactional, engagement marker dan self-mention adalah yang dominan, karena engagement marker membantu Thunberg untuk membangun hubungan dengan pendengar dan memberi tekanan pada pendengan di dalam pidatonya, sementara ketika berbicara tentang pendapat dan untuk penekanan dirinya sebagai pembicara di dalam argumennya, Thunberg menggunakan self-metion marker. Kata kunci: pidato, interactive, interactional, metadiscourse.
AbstractionAbstract: This study aims to discuss the type of metadiscourse markers and explain the metadiscourse used in Thunberg’s speeches. This research used qualitative method to describe the types and the function of metadiscourse markers in Greta Thunberg’s speeches. This study starts by counting the data, reducing the data, giving the codes to each data, describing the data and drawing the conclusion. The result shows that there are two categories of metadiscourse markers in Greta Thunberg’s speech; those are interactive and interactional metadiscourse. Kinds of interactive metadiscourse found in Greta Thunberg’s speech are transition, frame marker, endophoric marker and code gloss. Transition became the highest marker, because transition is conjunction that functions to coherent and to relate between argument with another argument. Meanwhile, kinds of interactional metadiscourse found inGreta Thunberg’s speech are hedges, booster, attitude marker, engagement marker, and self-mention. In the interactional category, engagement and self-mention is the dominant, because engagement marker help Thunberg to build a relationship with the audience and adressing the audience into the discourse, while when speaks about her opinion and to emphasize herself as a speaker in personal responsibility for the argument, Thunberg used self-mention marker. Keywords: speech, interactive, interactional, metadiscourse.