Detail Karya Ilmiah

  • Tinjauan Al-Maslahah Al-Mursalah Terhadap Sistem ?Penggajian Di PT. 1001 Alami Pamekasan
    Penulis : RONI ANDRIANSYAH
    Dosen Pembimbing I : Mohammad Hipni, S.H.I., M.H.I
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif, untuk jenis penelitian lapangan (field ?research) yang bersifat deskriptif analisis dengan memberikan gambaran atas permasalahan yang ?terjadi dilapangan, yang selanjutnya dianalisis untuk menghasilkan kesimpulan. Pendekatan yang ?digunakan adalah normatif empiris, karena penulis menganalisis berdasarkan Al-Maslahah Al-?Mursalah kemudian digabungkan dengan fakta-fakta yang ada dimasyarakat khususnya yang ?berkaitan dengan Sistem Penggajian Di PT. 1001 Alami. Teknik analisis data diperoleh melalui ?observasi, wawancara, dan dokumentasi yang didapat dilapangan.? Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa Tinjauan Al-Maslahah Al-Mursalah Terhadap ?Sistem Penggajian Di PT 1001 Alami Pamekasan hukumnya boleh dengan atas ijin dari manajer ?perusahaan, karena konsep dari Al-Maslahah Al-Mursalah adalah mempertimbangkan ?kemaslahatan manusia dengan berlandaskan menarik manfaat dan menghindarkan kerusakan.? ? ? Kata Kunci: Al-Maslahah Al-Mursalah, Gaji, PT. 1001 Alami.?

    Abstraction

    This study uses qualitative research, for the type of field research (field research) that is ?descriptive analysis by providing an overview of the problems that occur in the field, which are ?then analyzed to produce conclusions. The approach used is empirical normative, because the ?authors analyze based on Al-Maslahah Al-Mursalah then combined with facts in the community, ?especially relating to the Payroll System at PT. 1001 Natural. Data analysis techniques were ?obtained through observation, interviews, and documentation obtained in the field. ? ? The results of this study conclude that the Al-Maslahah Al-Mursalah Review of Payroll ?Systems at PT 1001 Alami Pamekasan is legally permissible with permission from the company ?manager, because the concept of Al-Maslahah Al-Mursalah is to consider the benefit of humans ?on the basis of attracting benefits and avoiding damage.?

Detail Jurnal