Detail Karya Ilmiah
-
Pengaruh Model Pembelajaran Means Ends Analysis (MEA) terhadap Kemampuan Berpikir Ilmiah SiswaPenulis : Maulidia Qoriana FirdausDosen Pembimbing I : Fatimatul Munawaroh, S.Si., M.SiDosen Pembimbing II :Wiwin Puspita Hadi, S.Si., M.PdAbstraksi
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui respon siswa terhadap model pembelajran Means Ends Analysis (MEA) pada materi pemanasan global. Penelitian dilaksanakan di MTs. Istikmalunnajah Pasongsongan. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII dan sampel pada penelitian ini adalah siswa Kelas VIIB MTs. Istkmalunnajah. Teknik pengumpulan data menggunakan angket respon. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa respon siswa terhadap model pembelajaran Means Ends Analysis sangat baik
AbstractionThe purpose of this study was to determine students' responses to the Means Ends Analysis (MEA) learning model on global warming lesson. The study was conducted at MTs. The beauty of the Pasongsongan face. The population of this study was all students of class VII and the sample in this study was students of Class VIIB MTs. Istkmalunnajah. The data collection technique uses a questionnaire response. Based on the results of the study, it was found that the students' response to the Means Ends Analysis learning model was very good.