Detail Karya Ilmiah

  • Pengaruh Model Pembelajaran SAVI Berbantuan Audio-visual terhadap Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa
    Penulis : Ummi Maslachatul Ummah
    Dosen Pembimbing I : Yunin Hidayati, S.Si., M.Si.
    Dosen Pembimbing II :Nur Qomaria, S.Pd., M.,Pd
    Abstraksi

    Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran SAVI berbantuan audio-visual terhadap keaktifan siswa. Penelitian menggunakan metode pre-eksperimental dengan desain penelitian one group pretest and Posttest. Sampel penelitian siswa kelas VII MTs “Syarif Hidayatulloh”. Pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan uji-t sampel berpasangan. Berdasarkan penelitian dapat disimpulkan bahwa: Ada pengaruh model pembelajaran SAVI berbantuan audio-visual terhadap keaktifan karena sig 0,00 < 0,05

    Abstraction

    The aims of the research were know the effect of SAVI learning model with audio-visual assistance towards student activity. The research used a pre-experimental method with one group pretest posttest design. The research sample was seventh-grade student of MTs “ Syarif Hidayatulloh”. The sampling technique was purposive sampling. Technique of analyzing data used paired sample t-test. Based on the result of this research, it can be ass that: (1) there was an effect of SAVI learning model with audio-visual assistence toward activity because has sig 0,00 < 0,05.

Detail Jurnal