Detail Karya Ilmiah

  • Respon Siswa Terhadap Pembelajaran Just in Time Teaching (JiTT) pada Materi Pesawat Sederhana
    Penulis : Irgi Akhmad Romdhoni
    Dosen Pembimbing I : Fatimatul Munawaroh, S.Si., M.Si
    Dosen Pembimbing II :Ana Yuniasti Retno Wulandari, S.Pd., M.Pd
    Abstraksi

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon siswa pada model pembelajaran Just in Time Teaching (JiTT) pada materi Pesawat Sederhana. Penelitian menggunakan model 4D (Define, Design, Develop, Disseminate). Ujicoba dilaksanakan di SMP Muallimin Wonodadi Blitar kelas VIII A dengan jumlah 10 siswa. Respon siswa terhadap model pembelajaran Just in Time Teaching (JiTT) pada materi Pesawat Sederhana memperoleh presentase sebesar 50% dengan kategori baik.

    Abstraction

    This research aims to determine the students responses to Just in Time Teaching (JiTT) Model on Simple Machine. The research methods uses the 4D Model (Define, Design, Develop, Disseminate). The trial in this study was conducted at SMP Muallimin Wonodadi Blitar class VIII A with a total of 10 students. The students responses to Just in Time Teaching (JiTT) Model on Simple Machine obtaine presentages of 50% with good criteria.

Detail Jurnal