Detail Karya Ilmiah

  • Penerapan Model Pembelajaran CUPs dengan Teknik Probing Promting Terhadap Problem Solving Ability
    Penulis : Siti Sinukmi
    Dosen Pembimbing I : Yunin Hidayati, S.Si.,M.Si
    Dosen Pembimbing II :Irsad Rosidi, S.Pd.,M.Pd
    Abstraksi

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respons siswa pada pembelajaran menggunakan model CUPs dengan teknik probing promting terhadap problem solving ability. Penelitian dilakukan menggunakan metode pre eksperimen dengan desain one grup pretest posttest design. Penelitian dilaksanakan di SMPN 2 Torjun Sampang dengan populasi seluruh siswa kelas VIII-B Tahun Ajaran 2018/2019. Sampel penelitian dipilih menggunakan teknik purpasive sampling. Pengumpulan data dilakukan menggunakan angket untuk respons siswa. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa persentase respons siswa paling tinggi terhadap pembelajaran menggunakan model CUPs untuk pernyataan positif sebesar 50,39% pada kategori setuju sedangkan untuk pernyataan negatif sebesar 47,69% pada kategori kurang setuju.

    Abstraction

    The aims of the research was to know the student responses of CUPs model with promting probing techniques on problem solving abilities. The study was conducted using the pre-experimental method with the design of one group pretest posttest design. The study was conducted at SMP 2 Torjun Sampang with a population of all students of class VIII-B Academic Year 2018/2019. The research sample was selected using purposive sampling technique. Data collection is done using a questionnaire for student responses. Based on the results of the study it can be concluded that the highest percentage of student responses to learning uses the CUPs model for positive statements of 50.39% in the agreed category while for the negative statement it is 47.69% in the disagreeable category.

Detail Jurnal