Detail Karya Ilmiah

  • ANALISIS PENGGUNAAN KALIMAT ANALITIS,KONTRADIKTIF DAN SISNTESIS PADA RUBRIK CITIZEN REPORTER SURAT KABAR HARIAN SURYA
    Penulis : ISTIBSYAROH
    Dosen Pembimbing I : SULAIMAN, S.Pd., M.Pd
    Dosen Pembimbing II :AHMAD JAMIUL AMIL, S.Pd., M.Pd
    Abstraksi

    ABSTRAK Abstrak: Penelitian ini mengkaji bentuk kalimat analitis, kontradiktif, dan sintesis yang terdapat pada rubrik citizen reporter surat kabar Harian Surya edisi Juli 2019. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan bentuk kalimat. Penelitian ini merupakan penelitian deskripsi kualitatif. Pengumpulan data mencakup pengumpulan data rubrik citizen reporter surat kabar Harian Surya edisi Juli 2019, membaca isi rubrik berita, menandai kalimat yang terdapat di dalamnya dan mengumpulkan semua kalimat yang ditandai. Analisis data dilakukan membaca data yang sudah dikumpulkan lalu diidentifikasi unsurnya, mengelompokkannya sesuai bentuk kalimatnya dan mendeskripsikan bentuk kalimat analitis, kontradiktif dan sintesis yang terdapat dalam rubrik berita citizen reporter surat kabar Harian Surya edisi Juli 2019. Dari hasil analisis dapat disimpulkan bahwa dalam berita rubrik citizen reporter surat kabar Harian Surya edisi Juli 2019 ditemukan bentuk kalimat analitis 46 data, bentuk kalimat kontradiktif 4 data dan bentuk kalimat sintesis 67 data. Data terbanyak ditemukan dalam bentuk kalimat sintesis sebab data merupakan sebuah berita yang sifatnya faktual. Kata kunci: Bentuk kalimat, citizen reporter, Surya

    Abstraction

    ABSTRACT Abstract: This study examines the analytical, contradictory, and synthesized sentence forms contained in the rubric of citizen reporters of the Harian Surya newspaper July 2019 edition. The purpose of this study is to describe the sentence form. This research is a qualitative description research. Data collection includes collecting data rubric citizen reporter newspaper Surya Daily July 2019 edition, reading the contents of the news rubric, marking the sentences contained therein and collecting all the sentences marked. Data analysis is performed by reading the data that has been collected and then identifying its elements, grouping them according to the sentence form and describing the analytical, contradictory and synthesis sentences contained in the citizen reporter news section of the Daily Surya newspaper July 2019. From the results of the analysis it can be concluded that in the rubric of the citizen reporter newspaper Harian Harian in the July 2019 edition of Surya found analytical sentence forms 46 data, contradictory sentences 4 data and sentence forms synthesis 67 data. Most data are found in the form of sentence synthesis because the data is a factual news. Keywords: sentence form, citizen reporter, Surya

Detail Jurnal