Detail Karya Ilmiah

  • PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL LAPANGAN FUTSAL BERBASIS WEB
    Penulis : Andrian Zakaria Arfinda
    Dosen Pembimbing I : Devie Rosa Anamisa, S.Kom.,M.Kom
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Sistem informasi merupakan suatu sistem yang menyajikan segala informasi guna memperoleh keputusan. Pada era yang semakin maju sistem informasi semakin banyak digunakan tidak terkecuali pada bidang usaha persewaan atau rental. Salah satu usaha yang cukup menjanjikan saat ini yaitu rental lapangan futsal. Sistem infromasi rental lapangan futsal berbasis web dirancang dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL sebagai penyimpanan data. Sistem ini bertjujuan untuk memudahkan member atau pelanggan baru dalam melakukan penyewaan lapangan tanpa harus datang langsung. Proses penyewaan dapat dilakukan melalui web tanpa harus datang langsung ke lokasi. Aplikasi sistem informasi ini dapat digunakan oleh admin dan pelanggan. Admin dapat membuat dan mengolah data seperti harga sewa, booking via web, jadwal lapangan tersedia dan konfirmasi pembahyaran. Sedangkan pelanggan dapat mengakses web untuk melakukan aktivasi member baru, booking lapangan, melihat jadwal lapangan tersedia dan konfirmasi pembayaran.

    Abstraction

    gris Information system is a system that presents all the information in order to obtain a decision. In an era of increasingly advanced information system is getting a lot of use is no exception on the lease or rental business. One effort that is promising at this time i.e. futsal field rental. Infromasi rental system is a web based futsal field designed by using the programming language PHP and the MySQL database as a data storage. This system aims to facilitate new customer or member in the field without having to hire do come directly. The process of leasing can be done via the web without having to come directly to the site. This information system applications can be used by the admin and customers. Admin can create and manipulate data such as price rentals, booking via the web, the schedule field is possible and confirmation of payment. While customers can access the web to activate new member, booking field, see field schedule is available and confirmation of payment.

Detail Jurnal