Detail Karya Ilmiah

  • RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH SAMPAH DAPUR MENJADI CAMPURAN KOMPOS SIAP PAKAI
    Penulis : Miftahurrohman
    Dosen Pembimbing I : Sri Wahyuni, S.Kom, M.T.
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Saat ini sampah menjadi suatu permasalahan lingkungan yang tidak dapat dihindari. Apabila sampah tidak ditangani secara efektif maka tentunya akan menjadi suatu ancaman yang dapat merusak kehidupan sekitar, dengan demikian dibuatlah sebuah alat yang dapat memberikan solusi tersebut. Rancang bangun alat ini diawali dengan proses pertama yang merupakan proses pemotongan sampah menjadi bagian-bagian kecil. Jika keadaan sampah sudah penuh maka secara otomatis sensor cahaya akan terhalangi oleh sampah tersebut kemudian sensor cahaya akan mengirim data ke mikrokontroler dan saat itu juga motor pemotong akan aktif dan menggiling sampah menjadi bagian-bagian yang kecil. Sehingga sampah lebih mudah menjadi kompos. Misalnya sisa batang sayuran yang lumayan panjang akan mengakibatkan kompos sedikit lebih lama saat diproses menjadi kompos. Alat ini nantinya dapat menghasilkan campuran kompos siap pakai yang dapat membantu menyuburkan tanaman.

    Abstraction

    At present waste becomes an environmental problem that cannot be avoided. If the waste is not handled effectively then it will certainly be a threat that can damage the surrounding life, thus making a tool that can provide the solution. The design of this tool begins with the first process which is the process of cutting waste into small parts. If the garbage condition is full, the light sensor will automatically be blocked by the waste, then the light sensor will send data to the microcontroller and at that time the cutting motor will be active and grind the waste into small parts. So that waste is easier to compost. For example, the fairly long remaining vegetable stems will cause compost to take a little longer when processed into compost. This tool can later produce a ready-to-use compost mixture that can help fertilize plants

Detail Jurnal