Detail Karya Ilmiah

  • PENAMPILAN 6 GENOTIPE JAGUNG POTENSIAL MADURA
    Penulis : FITRI INAYATUS ZAKIYAH
    Dosen Pembimbing I : Dr. Achmad Amzeri, S.P., M.P.
    Dosen Pembimbing II :Ir. Achmad Djunnaedy, M.P.
    Abstraksi

    Penelitian ini bertujuan untuk menguji penampilan dan peroduksi genotipe jagung G1, G2, G3, G4, G5 dan G6. Penelitian ini dilaksanakan lahan percobaan Agroteknologi Universitas Trunojoyo Madura dengan ketinggian tempat ± 5 mdpl dan laboratorium Agroteknologi Universitas Trunojoyo Madura. Penelitian ini di mulai pada bulan Januari 2019 sampai April 2019. Dalam penelitian ini terdapat 6 galur dimana masing-masing galur diuji untuk mengetahui penampilan dan pruduksinya. Dalam penelitian ini menggunkan Rancangan Acak Kelompok (RAK) satu faktor dengan 3 kali ulangan dan 6 perlakuan (G1, G2, G3, G4, G5 dan G6). Pada setiap satuan percobaan terdiri dari 20 tanaman, sehingga total terdapat 360 tanaman. Perlakuan genotipe tidak berbeda nyata terhadap jumlah tanaman tumbuh. Namun perbedaan genotipe berbeda nyata terhadap rata-rata tinggi tanaman, rata-rata jumlah daun pada minggu ketiga dan keempat tapi tidak berbeda nyata pada minggu kedua, serta berbeda nyata terhadap mucul bunga. Perbedaan genotipe juga berbeda nyata terhadap rata-rata umur panen, rata-rata produksi perhektar, rata-rata panjang tongkol, rata-rata diameter tongkol dan rata-rata jumlah baris pertongkol. Tapi tidak berbeda nyata terhadap rata-rata jumlah biji perbaris, kadar air dan bobot 100 biji. Kata kunci: G1 genotipe 833/1, G2 genotipe 834/2, G3 genotipe 834/1, G4 genotipe 933/2, G5 genotipe Hibrida Madura 2/1, G6 genotipe Hibrida Madura 3.

    Abstraction

    This study aims to examine the appearance and peroduksi corn genotypes G1, G2, G3, G4, G5 and G6. This study was conducted field trials Agroteknologi Trunojoyo University with altitude ± 5 meters above sea level and laboratory Agroteknologi Trunojoyo University. This study began in January 2019 until April 2019. In this research, there are 6 lines which each strain is tested to determine the appearance and pruduksinya. In this study, using the randomized block design (RBD) of the factors with three replications and 6 treatments (G1, G2, G3, G4, G5 and G6). In each experimental unit consisted of 20 plants, resulting in total there are 360 plants. Treatment genotypes were not significantly different to the number of crops grown. However, different genotypes real difference to the average height of the plants, the average number of leaves on the third and fourth weeks but did not differ significantly in the second week, as well as significantly different with flowers appear. Differences genotype was also significantly different to the average age of harvest, the average production per hectare, the average length of the cob, the average diameter of the cob and the average number of lines pertongkol. But not significantly different to the average number of seeds per line, the moisture content and weight of 100 seeds. Keywords: genotype G1 833/1, 834/2 genotypes G2, G3 genotype 834/1, 933/2 genotype G4, G5 Hybrid genotype 2/1 Madura, Madura Hybrid G6 genotype 3.

Detail Jurnal