Detail Karya Ilmiah
-
Analisis Efisiensi produksi Pada Industri Batik di Kabupaten Tuban (Studi Kasus Industri Batik di Desa Margorejo Kecamatan Kerek Kabupaten Tuban)Penulis : kholifah mimbar maulanisDosen Pembimbing I : Bondan Satriawan.SE.,M.Econt.StDosen Pembimbing II :Abstraksi
Penelitian ini bertujuan untuk menghitung tingkat pengaruh antara variabel input terhadap output serta menghitung efisiensi produksi pada industri batik. Variabel yang digunakan untuk menghitung pengaruh input terhadap output merupakan variabel tenaga kerja, lama usaha, penggunaan bahan baku lilin, lama sekolah, dengan alat analisis regresi berganda dengan bantuan Ordinary Least Squares (OLS) dan Stochastic froentier analysis (SFA). Hasil penelitian dan perhitungan menunjukkan hasil variabel tenaga kerja dan penggunaan bahan baku lilin berpengaruh signifikan dan positif terhadap hasil produksi (output) batik. Sedangkan variabel lama usaha dan lama sekolah berpengaruh tidak signifikan dan negatif terhadap hasil produksi (output) batik. Untuk hasil perhitungan efisiensi produksi menghasilkan mean eficiency sebesar 0,9944 yang berarti menunjukkan hasil yang sangat efisien karena hasil yang mendekati angka 1. Selain itu kondisi return to scale pada produksi batik ini terjadi pada kondisi Decreasing Return to Scale yaitu penambahan input satu satuan maka akan menambah output kurang dari 1 persen atau sebesar 0,676584. Kata Kunci: Efisiensi, Produksi, Batik.
AbstractionThis study aims to calculate the level of influence between input variables on output and calculate production efficiency in the batik industry. In this study using primary data from 43 batik entrepreneurs in Tuban. The variables used to calculate the influence of input to output are labor variables, length of business, use of wax raw materials, length of school, by using multiple regression analysis with the of Ordinary Least Squares (OLS) and Stochastic fierce analysis (SFA). The results of the research and calculations show that the labor variable and the use of wax raw materials have a significant and positive effect on batik output. While the lenght of business variables and lenght of school have no significant effect on the batik output. For the results of the calculation of production efficiency produces a mean efficiency of 0.9944 which means it shows very efficient results because the results are close to 1. In addition the condition of return to scale in batik production occurs in the condition of Decreasing Return to Scale, namely the addition of one unit input add output less than 1 percent or 0.676584. Keywords: Efficiency, Production, Batik.