Detail Karya Ilmiah
-
Sistem Pengupahan Pekerja Borongan Dan Dampaknya Pada Kesejahteraan Pekerja (Studi di PT Merdeka Grafika Indonesia (MGI) Desa Warungjayeng, Kecamatan Tanjunganom, Kabupaten Nganjuk)Penulis : ANGGUN LIA JENYSANIA TANDA ZADosen Pembimbing I : Dr. Anita Kristina, S.E., M.SiDosen Pembimbing II :Abstraksi
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui sistem pengupahan pekerja borongan Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Penelitian ini dilakukan di PT Merdeka Grafika Indonesia Desa Warungjayeng, Kecamatan Tanjunganom, Kabupaten Nganjuk. Data diperoleh dari hasil studi lapang berupa wawancara kepada perwakilan dari pekerja borongan, perwakilan PT MGI dan Pimpinan PT MGI. Hasil penelitian sistem pengupahan pekerja borongan dengan menetapkan upah berdasar satuan hasil dengan menghitung dari banykanya sisipan, waktu pengupahan dilakukan setiap minggu dan tanpa ada aturan jam kerja. Kata Kunci : Pengupahan, Pekerja Borongan, kesejahteraan.
AbstractionABSTRACT The purpose of this study is to find out the wage system forbulk workers. The method used in this study is a qualitative approach with a case study method. This research was conducted at PT Merdeka Grafika Indonesia in Warungjayeng Village, Tanjunganom District, Nganjuk Regency. Data were obtained from the results of field studies in the form of interviews with representatives of bulk workers, PT MGI representatives and PT MGI leaders. The results of the study show that The wage system for bulk workers by setting wages based on unit yields by calculating from many insertions, the time for wages is done every week and without rules for working hours. Keywords: Wages, Volume Workers, welfare.