Detail Karya Ilmiah
-
IMPLEMENTASI AKAD MUD{A>RABAH PADA PRODUK DIRHAM BAROKAH PRESPEKTIF FATWA DSN No: 02/DSN-MUI/2000 TENTANG TABUNGAN (Studi Kasus di KSPPS ANDA cabang Karanggede Boyolali)Penulis : KaswatiDosen Pembimbing I : Ach. Mus'if, S.H.I., M.ADosen Pembimbing II :Abstraksi
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan bagaimana mud{a>rabah pada produk simpanan dirham barokah di KSPPS ANDA cabang Karanggede dan analisis implementasi akad mud{a>rabah pada produk dirham barokah menurut fatwa DSN No: 02/DSN-MUI/IV/2000. Penelitian ini menggunakan metode dengan (fiel research) yang mana bersifat deskritif analisis dengan pendekatan yuridis empiris, teknik analisis kualitatif yang diperoleh melelui observasi, wawancara, dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah sebagai perikut: Pertama simpanan dirham barokah di KSPPS ANDA cabang Karanggede, merupakan salah satu bentuk kerja sama anatara s{a>hibul ma>l dan mud{a>rib di mana anggota simpanan Dirham Barokah menjadi pemilik modal dan lembaga keungan syariah menjadi pengelola modal.Kedua simpanan dirham barokah di KSPPS ANDA cabang Karanggede belum seluruhnya mematuhi fatwa DSN No: 02/DSN-MUI/IV/2000 tentang tabungan di poin d. Ketiga dalam fatwa DSN No: 02/DSN-MUI/IV/2000 tentang tabunga dalam poin e menjelaskan bahwa mud{a>rib menutup biaya operasional menggunnakan nisbah bagi hasil tetapi di KSPPS ANDA masih menerapakan denda dengan tujuan untuk mendispinkan para anggota. Menurut fatwa DSN No: 17/DSN-MUI/IX/2000 diperbolehkan menerapkan denda sesuai poin d dan e. Sedangkan di KSPPS ANDA cabang Karanggede penerapan denda tidak melihat anggotanya sengaja atau tidak menunda-nunda menabung. Kata kunci: Simpanan Mud{a>rabah, Produk Dirham Barokah, Fatwa DSN.
AbstractionABSTRACT This study aims to know consideration of contract mud{a>rabah on product dirham This study aims to answer the question of how mud{a>rabah the grain in the dirham barokah deposit products in YOUR KSPPS Karanggede branch and analysis of the implementation of mud{a>rabah contract on dirham products according to DSN fatwa No: 02 / DSN-MUI / IV / 2000. This study uses a method (fiel research) which is descriptive analysis with an empirical juridical approach, qualitative analysis techniques obtained through observation, interviews, documentation. The results of this study are as follows: First, the dirham barokah deposit in KSPPS Anda, Karanggede branch, is one of the forms of cooperation between s{a>hibul ma> l and mud{a>rabah where members of the Dirham Barokah deposit are capital owners and financial institutions sharia is the capital manager. Both the Barokah Dirham deposit in your KSPPS Karanggede branch does not fully adhere to the DSN fatwa No: 02 / DSN-MUI / IV / 2000 regarding savings at point d. Third in the DSN fatwa No: 02 / DSN-MUI / IV / 2000 concerning tabunga in point e explains that mud{a>rib closes operational costs using the profit sharing ratio but in YOUR KSPPS still apply fines with the aim of facilitating members. According to the DSN fatwa No: 17 / DSN-MUI / IX / 2000 it is permissible to apply fines according to points d and e. While in KSPPS YOU branch Karanggede application of fines do not see its members intentionally or not procrastinate saving. Keywords: Savings mud{a>rabah grain, Product Dirham Barokah, Fatwa DSN.