Detail Karya Ilmiah

  • Media Representasi Diri Beauty Vlogger Pada Media Vlog (Studi Deskriptif Kualitatif Beauty Vlogger Pada Media Vlog)
    Penulis : fitria iga fatmala
    Dosen Pembimbing I : R.Bambang Moertijoso,S.Sos.,M.Si.
    Dosen Pembimbing II :Teguh Hidayatul R, S.Ikom.,M.Si.,MA
    Abstraksi

    Vlog merupakan sebuah sistem terbaru dalam blog yang sekarang banyak di pilih oleh blogger karena lebih simpel dan jelas dalam proses penyampaian informasinya. Youtube juga menjadi wadah terbaik bagi para pengguna vlog yang biasa disebut vlogger. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara merepresentasikan diri yang terjadi pada pengguna vlogg dan untuk mengetahui sejauh mana pemanfaatan video blog terhadap beauty vlogger. Adapun Penelitian ini merupakan Beauty Vlogger yang memiliki kriteria sesuai dengan penelitianJenis penelitian yang di gunakan dalam penelitian ini adalah Deskriptif Kualititatif Sumber dan Jenis data yang di gunakan adalah data primer yang di kumpulkan melalui wawancara dan observasi sedangkan data sekunder yang di kumpulkan melalui hasil studi pustaka yang berkaitan dengan penilitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keempat beauty vlogger yang di teliti memanfaatkan Youtube untuk di jadikan media Representasi dirinya, serta hasil representasi diri yang mereka ciptakan di media sosial Youtube bukanlah identitas mereka sebenarnya.

    Abstraction

    Vlog is a new system in blog which is now much in select by blogger because more simple and clear in process of delivery of information. Youtube is also the best container for vlog users called vlogger. This study aims to find out how to represent themselves that occur on vlogg users and to find out how far the utilization of video blogs against beauty vlogger. The Research is a Beauty Vlogger that has the criteria in accordance with the researchThe type of research used in this study is Descriptive Qualitative Source and Type of data in use is the primary data collected through interviews and observations while the secondary data collected through the literature study results related to research. The results showed that the four beauty vloggers are meticulously utilizing Youtube to make their own Representation Media, as well as the results of the self-representation they create in Youtube social media is not their real identity.

Detail Jurnal