Detail Karya Ilmiah
-
MENJADI RENTENIR SEBAGAI PILIHAN RASIONAL (Studi Kasus terhadap Rentenir di Desa Mojogede Kecamatan Balongpanggang Kabupaten Gresik)Penulis : PUTRI ANITASARIDosen Pembimbing I : Khoirul Rosyadi, S.S. M.Si., Ph.DDosen Pembimbing II :Abstraksi
Abstrak Fenomena rentenir merupakan suatu fenomena yang ada di Indonesia. Hal ini dikarenakan rentenir sudah menjadi suatu fenomena yang tidak awam di telinga masyarakat Indonesia. Dalam kasus yang ada nilai bunga yang tinggi dari seorang rentenir tersebut sangatlah menjerat kondisi keuangan para masyarakat Nasabah yang menjadikan suatu rasionalitas ketika hendak meminjam kepada seorang rentenir. Berdasarkan pada konteks diatas penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjawab pertanyaan mengenai Bagaimana Rasionalitas rentenir ysng ada di Desa Mojogede Kecamatan Balongpanggang Kabupaten Gresik? Teori yang akan dipakai ialah teori Pilihan Rasional James Coleman yang menjelaskan bahwa pilihan rasional tidak menghiraukan apa yang terjadi yang terpenting adalah kenyataan bahwa tindakan yang dilkukan untuk mencapai tujuan yang sesuai dengan aktor. Metode yang digunakan dalam penelitian idi adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus., teknik pemilihan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sample., sumber data dari penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Analisis data menggunakan reduksi data, kategorisasi, dan penarikan kesimpulan. Serta untuk memeriksa keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Berdasarkan pada hasil penelitian didapati bahwa Adanya seorang yang bekerja sebagai rentenir dengan tujuan untuk menambah penghasilan , dengan tujuan untuk perkerjaan yang menjanjikan, Ingin Cepat Kaya, Penghasilan yang Tinggi serta membantu kebutuhan ekonomi keluarga. Dengan suatu keputusan tersebut yang di ambil oleh rentenir adalah pilihan dengan memiliki tujuan serta berbagai macam strategi yang mana mempunyai jalan alternatif yaitu bekerja sebagai rentenir untuk mencapai tujuan tersebut. Bahwa disini aktor yang berperan penting yaitu seorang rentenir. Sedangkan ketika seorang aktor berperan penting maka didukung pula dengan sumber modal yang dimiliki oleh aktor. Sumber modal disini merupakan uang yang dihutangkan oleh rentenir di Desa Mojogede Kecamatan Balongpanggang Kabupaten Gresik.. Kata Kunci : Rasionalitas, Rentenir, Pilihan Rasional, Bunga.
AbstractionABSTRACT Loan sharks phenomenon is a phenomenon that exists in Indonesia. This is due to loan sharks has become a phenomenon that does not lay of people in Indonesia. In the case that there is a high interest value of the loan sharks is extremely a Lariat financial condition of the Client that made the community a rationality when it wanted to borrow it to a loan shark. Based on the context of the above, this research aims to analyze and answer questions regarding how Rationality of Loan Sharks in the village's Mojogede, Sub Balongpanggang, Regency of Gresik. The theory will be used is the Rational Choice theory of James Coleman explaining that rational choice regardless of what happens, the most is the fact that the actions taken to achieve the objectives corresponding to the actor. The methods used in this research was qualitative research with approach case studies. The electoral, technique used in this study using a purposive sample, the data source of this research using primary and secondary data. Data analysis using reduction, categorization, and the withdrawal of the conclusion. As well as to check the validity of the data using triangulation of sources. Based on the results of the study found that the presence of a man who worked as a loan shark with the aim to increase income, with the goal to a promising, certainly want to get rich quick, High Income and needs help the economy of the family. With a decision taken by the loan sharks is an option with a purpose and a variety of strategies which have an alternate way i.e. worked as loan sharrk to achieve those goals. That actor who plays an important role here, namely a loan shark. Whereas when an actor plays an important role then supported with sources of capital owned by the actor. Source of capital here is money loaned by loan shark in the village of Mojogede sub-district of Balongpanggang Gresik Regency. Key Words: Rationality, Loan Shark, Rational Choice, Interest.