Detail Karya Ilmiah

  • Realisasi Penggunaan Alokasi Dana Desa Untuk Pembangunan Desa (Studi Kasus Desa Sambiroto Kecamatan Padas Kabupaten Ngawi)
    Penulis : Yenita Rahmawati
    Dosen Pembimbing I : Selamet Joko Utomo, S.E., M.E.
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Paper ini bertujuan untuk menganalisis manfaat dari adanya Alokasi Dana Desa yang besarannya ditentukan oleh pemerintah kabupaten terhadap pembangunan yang ada di desa. Data yang digunakan dalam paper ini merupakan data dari program yang sudah terlaksana serta hasil wawancara dengan masyarakat desa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif untuk mengetahui program apa yang diinginkan dan sudah berjalan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebutuhan masyarakat masih disekitar pemenuhan infrastruktur. Kata kunci : Alokasi Dana Desa dan Pembangunan Desa.

    Abstraction

    This paper aims to analyze the benefits of the existence of the Village Fund Allocation of which the amount is determined by the district government against the existing development in the village. The data used in this paper is data from the program that has been implemented and the results of interviews with village communities. The method used in this research is descriptive qualitative to know what program is wanted and already running. The results show that the needs of the community is still around the fulfillment of infrastructure. Keywords: Village Fund Allocation and Village Development

Detail Jurnal