Detail Karya Ilmiah
-
ANALISIS KEPTUHAN PELAPORAN SPT WAJIB PAJAK SEBELUM DAN SESUDAH PENERAPAN EFILING (STUDI PADA KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PAJAK JAWA TIMUR II)Penulis : INDRY AYU WULANDARIDosen Pembimbing I : Alexander Anggono, S.E., M.Si., PhD.Dosen Pembimbing II :Gita arasy Harwida, S.E., M.Tax., Ak., QIA., CA.Abstraksi
Direktorat Jenderal Pajak melakukan berbagai inovasi baru dalam bidang perpajakan yaitu dengan pemanfaatan teknologi dan informasi dalam sistem administrasi perpajakan diantaranya yaitu efiling. Dimaksudkan untuk memudahklan para wajib pajak sehingga dapat meningkatkan kepatuhan wajib pajak dalam melaporkan SPT. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepatuhan wajib pajak sebelum dan sesudah penerapan efiling. Data penelitian berupa SPT Tahunan WP yang terdaftar dan realisasi pelaporan SPT tahun 2010 - 2017 di pada Kantor Wilayah DJP Jawa Timur II. Metode penelitian adalah analisis deskriptif, komparatif dengan uji hipotesis yang digunakan adalah uji beda paired t-test dan Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil penelitian tidak terdapat peningkatan kepatuhan Wajib Pajak setelah penerapan efiling dibandingkan sebelumnya. Terdapat perbedaan berupa penurunan tingkat kepatuhan pelapora SPT WP lebih rendah diandingkan sebelum penerapan efiling. Kenaikan jumlah SPT tidak seanding dengan jumlah wajib pajak yang terdaftar. Kata Kunci : Efiling, Kepatuhan Wajib Pajak, SPT Tahunan
AbstractionDirectorate General of Taxation do various new innovations in the field of taxes in tax administration systems such as efiling. The purpose to enable the taxpayer so as to improve the compliance of taxpayers in the reporting Annual tax return. The purpose of this research was to compare the compliance of taxpayers before and after the implementation of e-Filing. The data was the registered annual income tax return submission compliance tax payer during periode 2010 – 2017 in the Regional Office of The Directorate General of Taxes East Of Java II II. The Methodology of this research was descriptive comparative analysis And Hypotesis test used paired t-test. As a result, there wasn’t upgrading obedience compliance of tax payer after application of efiling. The difference in this research was taxpayers the compliance ratio after appliation efilng system wasn’t better then before appliation efilng system. The increased of the reporting Annual tax return wasn’t more then taxpayers registered. Keywords: Keywords: Efiling, The tax payer Compliance, Annual tax return reporting