Detail Karya Ilmiah

  • PENGARUH PERSONAL SELLING DAN DIRECT SELLING TERHADAP MINAT NASABAH(Study Kasus BMT UGT Sidogiri Cabang Pembantu Legung)
    Penulis : St. Nurhasanah
    Dosen Pembimbing I : Dony Burhan Noor Hasan, Lc., MA
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Penelitian ini untuk menguji adakah pengaruh personal selling dan direct selling secara signifikan terhadap minat nasabah di BMT UGT Sidogiri Cabang Pembantu Legung. Hasil penelitian menujukkan bahwa personal selling dan direct selling secara bersma-sama berpengaruh signifikan terhadap minat nasabah. Hasil hitung menggunakan uji T di ketahui variabel personal selling mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap minat nasabah dengan nilai Sig. 0,806. Variabel direct selling mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap minat nasabah di BMT UGT sidogiri Cabang Pembantu Legung dengan nilai Sig. 0,000 Kata kunci : personal selling, direct selling, minat nasabah

    Abstraction

    This research to examine is there effect of personal selling and direct selling significantlly to the customer interest an BMT UGT Sidogiri Legung servant branch. The result of this result show that personal selling and direct selling simul taneously give the effect significantly to the costmer interesy. Counting result by using T test is known personal selling variabel have negative effect and significant to the costomer interest with percentage Sig. 0,806. Direct selling variable have positive effect and significant to the customer interest BMT UGT Sidogiri Legung servant branch with percentage Sig. 0,000. Key words : personal selling, direct selling, customer interest.

Detail Jurnal