Detail Karya Ilmiah

  • TINJAUAN EKONOMI ISLAM TERHADAP TAX AMNESTY
    Penulis : Moch. Ichfan
    Dosen Pembimbing I : Dony Burhan Noor Hasan, Lc. MA
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    ABSTRAK Peneliti memilih tema judul Tax Amnesty karena pada saat yang bersamaan Tax Amnesty di Indonesia baru dimulai sejak pertengahan tahun 2016, Tax Amnesty atau pengampunan pajak yang dilakukan pemerintah Indonesia dilakukan dengan dirasa kurangnya kas negara untuk membiayai pengeluaran negara yang begitu besar. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dan menggunakan metode pengumpulan data yang dilakukan dengan cara penelitian kepesutakaan, yaitu dengan cara mempelajari, mendalami dan mengutip teori-teori atau konsep-konsep dari sejumlah literatur seperti buku pajak secara umum atau buku tax amnesty dan buku Ekonomi Islam. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Pengampunan pajak dalam sejarah Islam sudah ditemukan dalam beberapa literatur tetapi motif pengampunan pajak tersebut dalam Islam berbeda dengan motif tax amnesty di Indonesia. Sejarah pengampunan pajak dalam Islam pada masa Bani Umayyah dibawah pimpinan Khalifah Umar bin Abdul Aziz dan rukhshah (keringanan) dalam zakat bagi orang yang sedang tidak mampu membayarnya karena kesulitan yang dialami. Selain itu, dalam prakteknya Tax Amnesty di Indonesia memiliki kecacatan yang tidak sesuai dengan prinsip-prinsip syariat Islam. Dengan demikian pengampunan pajak di Inodnesia berbeda dengan pengampunan pajak di Islam. Kata Kunci: Tax Amnesty, Ekonomi Islam, rukhshah.

    Abstraction

    ABSTRACT The researches chose the theme tax amnesty because at the sam time a tax amnesty in Indonesia recently started from middle 2016, tax amnesty or forgiveness of taxes the government does is done by Indonesia felt the lack of the State Treasurey to finance spending in such a huge country. This research is qualitive research types and using the method of data collection is done by means of literature research, namely by study, explore and cited the theories or concepts from a number literature such as books taxation in general or book tax amnesty and book Islamic Economics. The result it can be concluded that the remission of the tax in history of Islam are already found in some literatures but the tax motive of amnesty in Islam differs Jurnal Ekonomi syariah, Vol. 1, No. 1 , hlm. 1-15, Januari 2016 2 with the motive of a tax amnesty in Indonesia. Tax forgiveness in Islam?s history during the reign of Bani Umayyah leb by Khalifah Umar bin Abdul Aziz and teory of rukshah (waivers) in charity for people who are not able to afford it because of the diffultyies experienced. Moreover, practice tax amnesty in Indonesia have a disabillity that is not in accordance with the principle of Islmaic Shari?a. And then the tax amensty different with the forgiveness tax in Islam. Keywords: Tax Amnesty, Islamic Economics, rukhshah.

Detail Jurnal