Detail Karya Ilmiah

  • PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) INKUIRI TERBIMBING BERBASIS KETERAMPILAN MEMECAHKAN MASALAH
    Penulis : SITI ZAINAB
    Dosen Pembimbing I : MOCHAMMAD AHIED, S.Si., M.Si.
    Dosen Pembimbing II :IRSAD ROSIDI, S.Pd., M.Pd.
    Abstraksi

    Abstrak Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kelayakan, keterbacaan, dan respon peserta didik terhadap Lembar Kerja Siswa (LKS) inkuiri terbimbing berbasis keterampilan memecahkan masalah. Desain pengembangan yang digunakan adalah 4D (Define, Design, Develop, Desseminate) tanpa disseminate. Tempat pelaksanaan di SMPN 2 Sumenep pada kelas VII-4 tahun ajaran 2016/2017. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Hasil validasi kelayakan LKS menunjukkan rerata 81,77% dengan kategori sangat layak untuk digunakan. Angket keterbacaan LKS diperoleh nilai 81,34% dengan kategori sangat baik. Respon peserta didik menunjukkan respon baik terhadap LKS inkuiri terbimbing berbasis keterampilan memecahkan masalah dengan menunjukkan rerata sebesar 67,05%. Lembar Kerja Siswa (LKS) inkuiri terbimbing berbasis keterampilan memecahkan masalah dinyatakan layak digunakan. Kata Kunci: inkuiri terbimbing, keterampilan memecahkan masalah, Lembar Kerja Siswa (LKS).

    Abstraction

    Abstract The aim of this research was to know the validity, readable, and student’s of the Student Worksheet (LKS)is guided inquiry based problem solving skill. The design development to use is 4D (Define, Design, Develop, Desseminate) without desseminate. Place of execution in junior high school 2 Sumenep in VII-4 class, 2016/2017 years. Technical understanding sample use purposive sampling. Validation result expediency LKS indicate on the average 81,77% with category suitable to uses. Inquiry reading LKS the result 81,34% with good category, response participanteducate indicate good response to LKS guided inquiry based problem solving with indicate on the average 67,05% with good category. Developing of Student Worksheet (LKS) is guided inquiry based problem solving skill considered feasible to use. Key Words: guided inquiry, problem solving skill, Student’s Worksheet (LKS).

Detail Jurnal