Detail Karya Ilmiah

  • Pengaruh Media Aplikasi VirtualBox Terhadap Hasil Belajar Kognitif Siswa Pada Materi Proxy Server Kelas XI TKJ SMK ALHIKAM.
    Penulis : NURLAILY FITRIYA RAHMAWATI
    Dosen Pembimbing I : ARIESTA KARTIKA SARI S.Si., M.Pd
    Dosen Pembimbing II :Muchamad Arif. S.Pd., M.Pd
    Abstraksi

    Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan metode Quasi experimental design. Penelitian ini dilaksanakan di kelas XI TKJ SMK Al-Hikam Burneh yang berjumlah 30 siswa. Pengambilan sampel sampel jenuh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media aplikasi VirtualBox terhadap hasil belajar kognitif siswa pada maeteri proxy server kelas XI TKJ SMK Al-Hikam Burneh. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode tes kognitif. Hasil penelitian menunjukkan hasil validasi, 1) persentase rata-rata hasil validasi tes hasil belajar yaitu 76%, dan persentase rata-rata hasil validasi RPP yaitu 76% sedangkan untuk validasi angket respon siswa yaitu 92% dan validasi ahli bahasa yaitu 73% .Sehingga dapat disimpulkan perangkat pembelajaran sangat layak digunakan, 2) Ada pengaruh pembelajaran terhadap hasil belajar proxy server siswa yaitu berdasarkan hasil penghitungan uji t, maka diperoleh nilai t hitung sebesar 2,388. Dengan t tabel = t (?/2 ,n-2) = 2,048. Dengan nilai t hitung dan t tabel diperoleh t hitung > t tabel , ini berarti H 0 ditolak dan Ha diterima. Menunjukkan pembelajaran dengan menggunakan media aplikasi VirtualBox pada materi proxy server memberikan pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas XI TKJ SMK Al-Hikam Burneh. Tingkat ketuntasan siswa di kelas eksperimen yaitu 50%, sedangkan dikelas kontrol yaitu 50%, Dapat disimpulkan siswa di kelas eksperimen (Media Aplikasi VirtualBox ) hasil belajarnya sama dengan kelas kontrol (pembelajaran tanpa menggunakan Tutup Media Aplikasi VirtualBox) pada Proxy Server.

    Abstraction

    This research is a quantitatve descriptive research using Quasi experimental design method. This research was conducted in class XI TKJ SMK Al-Hikam Burneh of 30 students. Sampling of saturated samples. The purpose of this reseach to determine the effect of VirtualBox application media on student cognitive learning outcomes on class XI TKJ SMK Al-Hikam Burneh proxy server material. Data colletion technique was done by cognitive test method. The reseach result showed the validation results, 1) the average percentage of validity result from result of learning test is 76%, and the average percentage of RPP validation result is 76% while for validation of student response questionnaire is 92% and validation of linglist is 73%, so it can be concluded learning device is very feasible to use, 2) there is influence of learning to student proxy server learning result that is based on result of t tes, then the value is obtained t count amount 2,33 with t table = t (?/n, n-2) = 2,048. With value tcount and ttable obtained t count > t table , it means Ho is rejected and Ha accepted. Shows the learning by using VirtualBox application media on the material proxy server gives a significant influence on the cognitive learning outcomes of students class XI TKJ SMK Al-Hikam Burneh. The level of completeness of students in the experimental class 50% while in the control class is 50% can be concluded students in the experimental class (media application VrtualBox) are the same as the control class (learning without using VirtualBox application media cap) on the proxy server.

Detail Jurnal