Detail Karya Ilmiah
-
ANALISIS SEMIOTIKA REPRESENTASI KEPEMIMPINAN POLITIK SOEKARNO DALAM FILM SOEKARNO (KAJIAN TEORI SEMIOTIKA JOHN FISKE)Penulis : Rendra DzulqarnainDosen Pembimbing I : Imam Sofyan, S.Sos., M.Si.Dosen Pembimbing II :Teguh Hidayatul Rachmad ,S.I.kom.,M.Si.,MAAbstraksi
Film ini secara khusus meneliti tentang representasi kepemimpinan politik Sukarno dalam film Sukarno. Jenis penelitian ini adalah kualitatif untuk mendapatkan gambaran yang rinci dan hasil yang lebih mendalam berkaitan dengan penelitian ini. Penelitian ini menggunakan analisis tekstual dengan menggunakan metode semiotika John Fiske untuk memperoleh makna yang terdapat dalam teks. Objek penelitian ini adalah adegan Ir. Sukarno yang diperankan Ario Bayu pada film Soekarno. Unit analisis yang diteliti meliputi level pertama, (realitas) appearreance (penampilan), dress (kostum), make-up (riasan), environment (lingkungan), behavior (perilaku), speech (dialog), gesture (gerakan), [removed]ekspresi), sound (suara). Level kedua, kamera (camera), pencahayaan (lightning), perevisian (editing), music (music), dan suara (sound), dan level ketiga individualisme (individualism), patriarki (patriarchy), ras (race), kelas (class), materialisme (materialism), kapitalisme (capitalism). Data yang digunakan berupa mendokumentasikan film Sukarno. Dari film ini kemudian dapat dilihat kode realitas lebih dititik beratkan pada penampilan fisik atau kostum yang digunakan antara lain kostum yang selalu digunakan oleh Sukarno. Kode representasi yang menunjukkan kepemimpinan politik muncul pada dialog-dialog yang terjadi antara Sukarno dengan semua kalangan. Kode ideologi yakni ideologi nasionalisme nampak hampir pada semua scene. Sebab semua scene membahas tentang bagaimana cara Indonesia meraih kemerdekaan. Kemudian representasi kepemimpinan politik seorang Sukarno ditunjukkan pada setiap sekuen. Katakunci : film, representasi politik, semiotika
AbstractionA film, can reflect the culture of a nation and affect the culture itself. The film itself can be used as an epic means of telling history to be understood by the unborn generation of the time. Assessing the world of film is an effort to see the film in its potential to be an effective communication because of its ability to combine two media technologies at once namely audio and visual. As there is in the biopic of Sukarnoby Hanung Bramantyo, a 137-minute film in addition to his political career. This first biography film of the president of RI is inspiring researchers to be interested in lifting the meanings contained in biography Ir. Sukarnois a study material for mass communication research. The film specifically examines the representation of Soekarno's political leadership in Soekarno's film. This type of research is qualitative to get a detailed picture and more in-depth results related to this research. This research uses textual analysis using John Fiske's semiotic method to obtain the meaning contained in the text. The object of this research is the scene Ir. Sukarnoplayed by Ario Bayu on Sukarnomovie. The analytical unit under study includes the first level, (reality) appearreance, dress, makeup, environment, behavior, speech, gesture, expression, sound. Second level, camera, lighting, perevisian, music, and sound, and third level individualism, patriarchy, race, materialism, capitalism. The data used in the form of Sukarno film documentation. From this film can then be seen The reality of the code more emphasis on the physical appearance or costumes used among other costumes are always used by Sukarno. A code of representation showing political leadership emerged in the dialogues that took place between Sukarno and all circles. The ideological code of ideology of nationalism appears almost in all scenes. Because all the scenes discuss about how Indonesia achieved independence. Then the representation of a Sukarno's political leadership is shown in every sequence. Keyword: film, political representation, semiotics