Detail Karya Ilmiah
-
GAME EDUKASI BERBASIS ANDROID MELATIH DAYA INGAT UNTUK ORANG LANJUT USIAPenulis : Hendro AryawanDosen Pembimbing I : Eka Mala Sari R., S. Kom, M. KomDosen Pembimbing II :Abstraksi
Dijaman modern ini sudah banyak yang mempunyai smartphone, baik dari kalangan muda maupun dari kalangan tua. Banyak yang beranggapan bahwa game membawa pengaruh buruk terhadap penggunanya. Banyak fitur yang terdapat digame yang bukan hanya sebagai hiburan, namun sudah banyak game edukasi mengasah otak dan melatih daya ingat yang terdapat banyak materi agar lebih menarik untuk dipelajari dan diterima oleh penggunanya. Dalam lanjut usia kemampuan otak dan kemampuan berpikirnya menurun. Tentu saja fisik dan tenaga jadi menurun. Oleh sebab itu dibutuhkan aplikasi game berbasis android dengan tujuan dapat membantu daya ingat para lansia. Dalam mengembangkan ketrampilan kognitif merupakan suatu keharusan bagi orang-orang untuk semua kelompok usia. Namun bagi orang lanjut usia harus memilih jenis game otak agar mempertajam kemampuan kognitif dan menjaga otak sehat. Dalam laporan tugas akhir ini, penulis bermaksud membuat aplikasi game berbasis android seperti yang sudah tercantum pada judul di atas “Game Edukasi Berbasis Android Melatih Daya Ingat Untuk Orang Lanjut Usia”. Kata Kunci : Game Edukasi, Android.
AbstractionIn modern times is already a lot of smartphones, both from the young and from the elderly. Many assume that the game brings a bad influence on its users. Many of the features contained in the game are not just entertainment, but there are many educational games to sharpen the brain and train the memory that there are many materials to be more interesting to be learned and accepted by users. In the elderly the ability of the brain and the ability to think decreases. Of course the physical and labor so decreases. Therefore it takes an android-based game applications with the aim of helping the memory of the elderly. In developing cognitive skills is a must for people for all age groups. But for the elderly must choose the type of brain games to sharpen the cognitive ability and keep the brain healthy. In this final project proposal, the artist intends to create an android based gaming app as it is listed in the title above "Android-Based Education Game Train Memory For Older People". Keywords: Game Education, Android