Detail Karya Ilmiah
-
RANCANG BANGUN ALAT PENETAS TELUR AYAM OTOMATIS DENGAN METODE PID (PROPORTIONAL INTEGRAL DERIVATIVE) BERBASIS ENERGY HYBRIDPenulis : SYAFIKDosen Pembimbing I : Koko Joni, ST., M.EngDosen Pembimbing II :Achmad Fiqhi Ibadillah, ST., M.ScAbstraksi
Penetasan telur saat ini tidak lagi dilakukan secara alami lewat pengeraman induk, tetapi menggunakan alat penetas telur. Alat penetas telur merupakan suatu alat yang digunakan untuk menghangatkan suhu pada telur ayam sebagai pengganti pengeraman induk ayam. Alat penetas telur yang ada pada saat ini kebanyakan menggunakan metode pengaturan secara manual yang memerlukan pengamatan terus menerus. Hal tersebut sangat tidak efisien. Maka dari itu pada penelitian ini telah dirancang alat penetas telur ayam otomatis dengan metode PID (Proportional Integral Derivative) berbasis Energy Hybrid, sehingga suhu ruang alat penetas dapat menyesuaikan secara otomatis berdasarkan setpoint yang ditentukan. Sistem pemanasan alat penetas telur ini menggunakan lampu yang dikontrol oleh dimmer lighting control serta terdapat rak penampung telur yang digerakan dengan motor servo agar dapat mengoptimalkan suhu panas sesuai setpoint. Dengan menggunakan Energy Hybrid, maka alat penetas telur ayam tersebut dapat tetap menyalah walaupun listrik padam. Sehingga, waktu proses penetasan mencapai hasil yang maksimal. Set point suhu yang digunakan sebesar 37°C. Hasil yang diperoleh dari pengujian telur 7 butir telur ayam arab dan 4 butir ayam bangkok yang berhasil menetas berjumlah 5 butir, terdiri dari 4 butir ayam bangkok dan 1 butir ayam arab, sehingga persentase keberhasilannya 45%.
AbstractionThe current hatching of eggs is no longer done naturally through the parent grounding, using an egg hatchery. Eggplant tool is a tool used to warm the temperature of chicken eggs in lieu of chicken breeding. The existing egg hatchery currently uses manual methods that require continuous observation. It is very inefficient. Therefore, in this research has been designed tool of chicken egg hatchery with PID (Proportional Integral Derivative) method based on Energy Hybrid, so the temperature of hatchery tool room can be arranged automatically based on setpoint specified. The heating system of this egg-hatchery uses lights that are controlled by dim lighting and also egg-racking rackers driven by servo motors in order to optimize the heat temperature according to the setpoint. By using the Energy Hybrid, the chicken egg hatcher can still be guilty despite the power outages. Once, the hatch process time reaches the maximum result. Set the temperature point used 37 ° C. Results resulting from egg test 7 eggs arab chicken and 4 chicken bangkok hatch teeth 5 grains, consisting of 4 chicken bangkok and 1 chicken arab, so the percentage of success is 45%.