Detail Karya Ilmiah
-
RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN SEPEDA MOTOR DENGAN PENDETEKSI WAJAHPenulis : Haris SantosoDosen Pembimbing I : Miftachul Ulum, ST.,MTDosen Pembimbing II :Haryanto, ST.,MTAbstraksi
Perkembangan ilmu dan teknologi jaman sekarang persaingan sangat ketat terutama di bidang elektronika yang semakin hari semakin berkembang pesat, tidak hanya perkembangan teknologi saja yang semakin berkembang tindakan kriminal pun sering terjadi dimana-mana, pada saat ini telah dirancang sebuah alat untuk pengaman sebuah sepeda motor dengan mengganti kunci motor dengan menggunakan sebuah alat yang telah dikembangkan yaitu menggunakan kamera untuk mendeteksi wajah pemilik kendaraan bermotor. Secara sekilas desain sistem terdiri dari web camera, raspberry pi, dan relay. Sitem ini akan bekerja ketika mendeteksi wajah yang telah di program oleh pemilik kendaraan motor, dimana kamera tersebut telah dibuat sebuah perintah yang sudah dibuat data base oleh pemilik kendaraan motor dimana alat tersebut dikontrol oleh sebuah mikrokontroler yaitu raspberry pi, kamera merupakan sebuah inputan yang akan di proses didalam raspberry pi yang akan mengatur perintah menghidupkan motor sesuai dengan fungsi yang telah di dikontrol oleh mikrokontroler, pengaman ini sangat dibutuhkan untuk menjaga keamanan sebuah sepeda motor, motor gak akan bisa nyala jika karakter tidak sesuai dengan data. Kata kunci : raspberry pi, relay, kamera, kunci motor
Abstractionthe development of science and technology of today's very tight competition especially in the field of electronics are increasingly growing exponentially, not only technological developments are growing crimes often occur everywhere, at the moment it has designed a device for a motorcycle safety by replacing the lock motor by using a tool that has been developed that is using cameras to detect the faces of owners of motor vehicles. At a glance system design consists of a web camera, raspberry pi, and relay. This system will work when it detects a face that has been on the program by the owner of the motor vehicle, where the camera has made an order that has already created a data base by the owner of the motor vehicle in which such equipment is controlled by a microcontroller i.e. raspberry pi, the camera is an input that will be processed in the raspberry pi command will set the switch on the motor corresponds to the function that has been controlled by microcontroller, this much-needed safety net for maintain the security of a motorcycle, motor cannot be turned on if the character does not match the data. Keywords: Raspberry pi, relay, camera, lock the motor.