Detail Karya Ilmiah

  • SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT DEMAM BERDARAH DAN DEMAM TYPHOID PADA BALITA METODE DEMSPTER SHAFER
    Penulis : Romi Hariyadi
    Dosen Pembimbing I : Mula’ab, S.Si., M.Kom
    Dosen Pembimbing II :Eza Rahmanita, S.T
    Abstraksi

    Demam Berdarah merupakan penyakit yang di sebabkan oleh virus dengue, yang masuk kedalam tubuh manusia melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti. Demam tifus merupakan penyakit yang timbul karena infeksi pada usus halus dan terkadang juga terjadi pada aliran darah yang disebabkan oleh Salmonella Typhil A,B dan C. yang masuk melalui saluran pencernaan. Kurangnya kepekaan orang tua terhadap gejala penyakit ini membuat orang tua mengalami kekahawatiran tersendiri, apabila terjadi gangguan kesehatan terhadap balita. Mereka lebih mempercayakannya kepada pakar, tanpa memperdulikan gangguan tersebut masih dalam tingkat rendah atau kronis. Namun dengan kemudahan adanya pakar terkadang terdapat kelemahan seperti jam praktek yang terbatas dan banyaknya pasien yang menyebabkan antrian. Sehingga dari permasalahan tersebut muncullah penelitian untuk membuat sebuah sistem pakar untuk mendiagnosa penyakit demam berdarah dan demam tifus menggunakan metode Dempster Shafer dimana metode ini merupakan penalaran non monotonis yang digunakan untuk mencari ketidak konsistenan akbiat adanya penambahan maupun pengurangan fakta baru yang akan merubah aturan yang ada, sehingga pada penelitian ini didapatkan kesimpulan akurasi sistem sebesar 93%.

    Abstraction

    Dengue Fever is a disease caused by the dengue virus, which enters the human body through the bite of the mosquito Aedes aegypti.Typhoid fever is a disease that arises due to infection of the small intestine and sometimes also occurs in the bloodstream caused by Salmonella Typhil A, B and C. which enter through the digestive tract. The lack of sensitivity of parents to the symptoms of this disease makes parents experience their own fears, if there is a health problem for their toddler. They trust experts or expert doctors, tidak peduli gangguan tersebut masih dalam tingkat rendah atau kronis. But with the ease of the expert sometimes there are weaknesses such as limited practice hours and the number of patients that cause queues. So that from these problems arises research to create an expert system for diagnosing dengue fever and typhoid fever using the Dempster Shafer method where this method is non monotonous reasoning which is used to look for inconsistencies due to the addition or reduction of new facts that will change the existing rules. From this study an expert system has been produced to diagnose dengue fever and typhoid fever in infants with a trial of 50 cases of data obtained by the system accuracy value of 93%.

Detail Jurnal