Detail Karya Ilmiah

  • APLIKASI TATA KELOLA ADMINISTRASI UMUM BERBASIS HIRARCHICAL MODEL VIEW CONTROLLER (Implementasi Peraturan Menteri Dalam Negeri No 47 Tahun 2016)
    Penulis : Abdul Suroso
    Dosen Pembimbing I : Mula’ab,S.Si.,M.Kom
    Dosen Pembimbing II :Eza Rahmanita, S.T., M.T
    Abstraksi

    Dalam pengelolaan administrasi umum masih ditemui beberapa masalah seperti hilangnya data, ketika input data, dan sulitnya ketika melakukan pencarian data. Hal ini di karenakan pencatatan datanya masih menggunakan cara manual. Dari masalah-masalah yang ada di administrasi umum, perlu adanya aplikasi agar masalah tersebut dapat teratasi. Untuk mempermudah pengembangan dan penggabungan buku-buku dalam administrasi umum, aplikasi ini menggunakan konsep Hierarchical Model View Controller. Penerapan HMVC membuat aplikasi menjadi lebih modular karena tersusun dari modul-modul MVC untuk setiap buku. Dari hasil ujicoba aplikasi pengelolaan administrasi umum dengan menggunakan HMVC didapat kesimpulan, bahwa aplikasi ini sesuai dengan standart user dan standart developer. Sehingga, aplikasi ini mempermudah pengelolaan administrasi umum dan dengan HMVC mempermudah pengembangan aplikasi.

    Abstraction

    In the management of general administration still encountered some problems such as loss of data, when input data, and difficulty when searching data. This is in because the data recording is still using the manual way. From the problems that exist in general administration, the need for an application so that the problem can be resolved. To facilitate the development and incorporation of books in general administration, this application uses the Hierarchical Model View Controller concept. The application of HMVC makes the application more modular because it is composed of MVC modules for each book. From the results of general administrative management application testing using HMVC obtained conclusion, that the application is in accordance with the standard user and standart developer. Thus, this application simplifies general administration management and with HMVC makes application development easier.

Detail Jurnal