Detail Karya Ilmiah

  • Abstraksi

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN), tenaga kerja, ekspor dan pengeluaran pemerintah terhadap pertumbuhan ekonomi Pulau Jawa dan Pulau Sumatera periode tahun 2004 – 2015. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pertumbuhan ekonomi Indonesia yang didominasi oleh kelompok Pulau Jawa dan Pulau Sumatera dan nilai dari masing – masing variabel rata – rata meningkat setiap tahunnya pada tahun penelitian. Data yang digunakan dalam penelitian ini berbentuk data panel dengan alat analisis regresi data panel yang menggunakan model fixed effect dan bantuan program eviews 6. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel PMDN, tenaga kerja, ekspor dan pengeluaran pemerintah berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Pulau Jawa dan Pulau Sumatera. Kata kunci : pertumbuhan ekonomi, penanaman modal dalam negeri, tenaga kerja, ekspor, pengeluaran pemerintah.

    Abstraction

    This research aimed to know the effect of domestic investment, labor, export and government expenditure on economic growth both of Java island and Sumatera island in year period 2004 – 2015. This research is motivated by economic growth of Indonesia which is dominated by Java island and Sumatera island and the value of its variable the avarage of it is raise up in each year when the year is conducted. The data is used in this research in form of panel with regression analysis tool which is using fixed effect model and eviews 6 program. The results of the research shows that domestic investment, labor, export and government expenditure on economic growth has positive influential and significantly toward economic growth both of Java island and Sumatera island. Keyword : Economic growth, domestic investment, labor, government expenditure.

Detail Jurnal