Detail Karya Ilmiah
-
PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI KONSUMEN, DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AMDK AQUA (Studi Pada Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura)Penulis : Hengki SugiantoDosen Pembimbing I : Hadi Purnomo, S.E., MMDosen Pembimbing II :Yustina Chrismardani, S.Si.,MMAbstraksi
PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI KONSUMEN, DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AMDK AQUA (Studi Pada Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura) Penelitian dengan judul “Pengaruh Motivasi, Persepsi Konsumen, Dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian AMDK Aqua (Studi Pada Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura)” untuk membahas permasalahan (1) Apakah motivasi berpengaruh terhadap keputusan pembelian AMDK Aqua. (2) Apakah persepsi konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian AMDK Aqua.(3) Apakah sikap konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian AMDK Aqua (4) Apakah diantara ketiga variabel ada yang memiliki pengaruh lebih besar terhadap keputusan pembelian AMDK Aqua. Penelitian ini dilakukan dengan metode studi dimana data diperoleh melalui penyebaran kuesioner pada 97 responden. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Unversitas Trunojoyo Madura yang pernah membeli atau memakai AMDK Aqua. Sedangkan yang menjadi sampelnya adalah sebagian Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura yang pernah membeli atau memakai AMDK Aqua. Teknik dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan type incidental sampling. metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan kuesioner. Selanjutnya dari data yang diperoleh dilakukan uji validitas, uji reliabilitas, uji regresi linier berganda, uji F, uji t, dan uji koefisiensi determinasi. Dari hasil analisis data yang dilakukan maka diperoleh besarnya nilai t hitung variabel motivasi (3,095), persepsi konsumen (3,134) dan sikap konsumen (1,497). Hasil tersebut menyatakan variabel motivasi dan persepsi konsumen berpengaruh signifikan, sedangkan variabel sikap konsumen tidak berpengaruh signifikan karena lebih kecil dari dari t tabel (1,66), dan variabel persepsi konsumen merupakan variabel yang memiliki pengaruh yang lebih besar terhadap keputusan pembelian.
AbstractionTHE INFLUENCES OF MOTIVATION, CONSUMER’S PERCEPTION AND CONSUMER’S ATTITUDE TO PURCHASE DECISION OF AMDK AQUA. (The Study of Student Trunojoyo University Madura) The research which has title “The influences of motivation, consumer’s perception and consumer’s attitude to purchase decision of Amdk Aqua. (The Study of Student Trunojoyo University Madura)” to discuss the problem. (1) Is the motivation influencing to purchase decision of AMDK AQUA. (2) Is the consumer’s perception influencing to purchase decision of AMDK AQUA. (3)Is the consumer’s attitude influencing to purchase decision of AMDK AQUA. (4) Is there between three variable which has more influences to purchase decision of AMDK AQUA. This research works by the method of study which the data was got through sharing a questioner to 97 respondents. The population mixed up with this research is Student Trunojoyo University who ever bought or drunk AMDK Aqua. In another hand, the sample also is a half of Student Trunojoyo University. The technique in this research is non probability sampling with the type incidental sampling. The method of collecting data used is observation, interview and survey. The rest from the data got by test of validation, test of reliability, test of return on investment, test of F, test of T and test of coefficient of determination. From the result of research which have done getting the biggest value T of counting variable motivation (3,095), consumer’s perception (3,134) and consumer’s attitude (1,497). These result describe the variable motivation and consumer’s perception got more the influenced signification, while the variable consumer’s attitude don not have influence significant because it has a little of T table (1,66), and the variable consumer’s perception is the variable which has more influences to purchase decision.