Detail Karya Ilmiah

  • Teori Kebutuhan Dasar Manusia Abraham Maslow Dalam Perspektif Ekonomi Islam
    Penulis : Miftakhul Huda
    Dosen Pembimbing I : Dony Burhan Noor Hasan, Lc,. M.A
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemikiran Abraham Maslow terhadap konsep kebutuhan dasar Manusia yang terdiri dari: kebutuhan fisiologis, kebutuhan akan keamanan, kebutuhan akan cinta, kebutuhan akan harga diri, dan kebutuhan aktualisasi diri, untuk mengetahui pemikiran Abraham Maslow ditinjau dari perspektif akonomi Islam. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitis menjelaskan konsep kebutuhan dasar manusia Abraham Maslow ditinjau dari perspektif ekonomi Islam. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode dokumentasi. Teknik anailisis yang digunakan adalah analisa kualitatif dan deskriptif. Hasil analisis penelitian ini menunjukkan bahwa berbagai tingkat kebutuhan yang dikemukakan oleh Maslow sepenuhnya telah terakomodasi dalam konsep maqa

    Abstraction

    The aim of this research is to know the minds of Abraham Maslow on the concept of the human basic needs which consist of physiological needs, safety needs, love needs, self esteem needs, and self actualization needs to know the minds of Abraham Maslow has been reviewed from the Islamic economics perspective. The method which use in this research is descriptive analysis which explain the concept of the human basic needs Abraham Maslow on the Islamic economics perspective. The technique to collect the data which used in this research is documentation method. The technique analysis use qualitative analysis and descriptive analysis. The result analysis of this research show that the various of the needs class which presented by Maslow thoroughly has accommodated in the concept of maqa

Detail Jurnal