Detail Karya Ilmiah

  • REPRESENTASI AGAMA DALAM TAYANGAN IKLAN SHAMPOO HIJAB SARIAYU VERSI ALISSHA SOEBANDONO (Analisis Semiotika Roland Barthes)
    Penulis : R.A Siti Fatimah Nur Debina
    Dosen Pembimbing I : Dr. Bani Eka Dartiningsih,S.Sos.,M.Si
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    ABSTRAK KOMODIFIKASI AGAMA DALAM TAYANGAN IKLAN SHAMPOO HIJAB SARIAYU VERSI ALISSHA SOEBANDONO (Analisis Semiotika Roland Barthes) Oleh : R.A Siti Fatimah Nur Debina 120531100032 ASBTRAK Simbol – simbol agama yang melatar belakangi penelitian ini sebab, kian maraknya simbol – simbol tersebut diunakan di media massa, terutama dalam iklan televisi. Dalam rangka menarik konsumen muslim pengiklan menggunakan cara tersebut agar tertarik pada produk tersebut. Bagaimana representasi agama dalam iklan televivi Sariayu hijab shampoo verssi Alyssa Soebandono? Dan Bagaimana bentuk representasi nilai agama dalam iklan televisi Sariayu Hijab Shampoo Versi Alyssa Soebandono? Inilah yang menjadikan batasan dalam penelitian penulis. Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tanda-tanda yang dapat merepresentasikan agama yang terjadi dalam iklan televisi. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Sumber data dari peneliti yang dimana data itu didapatkan menjadi subjek penelitian ini. Subjek dalam penelitian ini adalah iklan shampoo hijab sariayu versi Alyssa Soebandono. Sedangkan objek dari penelitian ini adalah representasi agama dalam iklan. Sumber data sangat penting dalam penelitian ini, sebab itu peneliti menggunakan sumber data primer dan sekunder, dimana data primer diambil dari hasil dokumentasi video iklan tersebut dalam bentuk printscreen. Sedangkan sekunder berasal dari medi massa seperti internet dan televisi yang relevan dengan peneliti serta buku – buku yang berkaitan. Hasil penelitiaan menunjukkan bahwa tanda-tanda agama terjadi dalam tayangan iklan televisi ini karena adanya modernisasi dan juga globalisasi yang ditunjukkan melalui media elektronik seperti: televisi dan radio. Penulis menemukan beberapa bentuk representasi agama dalam iklan Sariayu Hijab Shampoo Versi Alyssa Soebandono yakni: model dalam iklan, gaya bahasa (kata – kat islami), busana muslin yang dikenakanoleh model, dan juga logo halal dalam kemasan produk. Kata kunci: Representasi, Iklan Televisi, Sariayu Hijab Shampoo Alyssa Soebandono.

    Abstraction

    Abstract The Religion Symbols as the background of this study is to know that those symbols often be used on mass media, especially in television advertisement. It have done by the advertisement because to interest Muslim Consumers using the product. How do the religious reprecentation in Sariayu Hijab Shampoo television advertisement, Alyssa Soebandono version? And how do the forms of commodification in religion value in Sariayu Hijab Shampoo television advertisement, Alyssa Soebandono version? Both of the question to be the limitation in writer’s research. The purpose of this study is to know how the religious commodities happened and to know the forms of the reprecentation (in symbols) such as, religion value in television advertisement. This research used the quantitative research. Sources of the data was obtained from the subject of this study. The subject of this study is Sariayu Hijab Shampoo television advertisement, Alyssa Soebandono version while, the object of this study is the religious reprecentation in advertisement. Sources of the data was really important, because this research used the primary and secondary data sources. The primary data sources was taken from the video documentation in print screen and the secondary data sources was taken from mass media, such, as internet, television which related with this research, and the books. The result of this study shown that the religious commodities happened because there was the modernization and globalization. It was shown in mass electronic media, like television and radio. The writer found many forms of the religious reprecentation in Sariayu Hijab Shampoo television advertisement, Alyssa Soebandono version. It could be looked from the languages (Islamic words), the Moslem clothes which was wore by the model, and also the halal logo in that shampoo product. Keywords : the reprecentation, television advertisement, Sariayu Hijab Shampoo Alyssa Soebandono.

Detail Jurnal