Detail Karya Ilmiah

  • SISTEM INFORMASI PENGAJUAN KENAIKAN PANGKAT DOSEN
    Penulis : ACH FAQIH
    Dosen Pembimbing I : Devie Rosa A. S.Kom, M.Kom
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Sistem informasi merupakan kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas orang yang menggunakan teknologi itu untuk mendukung operasi dan manajemen pendidikan. Dalam arti yang sangat luas, istilah sistem informasi yang sering digunakan merujuk kepada interaksi antara orang, proses algoritmik, data, dan teknologi. Permasalahan yang terjadi di Universitas Trunojoyo Madura (UTM) adalah pengajuan untuk kenaikan pangkat dosen masih dilakukan secara manual tanpa melibatkan suatu sistem sebagai pengelola data secara otomatis dari permasalahan tersebut dibuatlah sebuah sistem informasi agar mempermudah pengumpulan data dan menghasilkan hasil dari kemampuan dosen untuk dijadikan pertimbangan kenaikan pangkat tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah rencana sistem informasi yang dapat menangani pengiriman data dokumentasi jabatan fungsional dosen

    Abstraction

    The information system is a combination of information technology and the activities of people who use the technology to support the operation and management education. In a very broad sense , the term information system is often used to refer to the interaction between people, processes algorithmic , data, and technology . The problems that occurred at the University Trunojoyo Madura ( UTM ) is filing for promotion of lecturers is still done manually without involving a system as a manager data automatically from these problems made an information system in order to facilitate the collection of data and produce results from the ability of professors to be taken into consideration hike the rank . The purpose of this study is planned information systems that can handle data transmission functional documentation lecturer

Detail Jurnal