Detail Karya Ilmiah

  • Aplikasi Belajar Pintar Bahasa Jawa Menggunakan Android
    Penulis : Nesa Farhana Sarisda
    Dosen Pembimbing I : Budi Dwi Satoto, ST., M.Kom
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    Indonesia merupakan bangsa yang penduduknya sebagian bersuku bangsa Jawa. Selain itu, Indonesia mempunyai salah satu bukti kekayaan bahasa daerah yaitu Bahasa Jawa. Tetapi sumber-sumber pustaka mengenai Bahasa Jawa saat ini sudah semakin minim dan susah didapatkan. Salah satu sumber pustaka Bahasa Jawa adalah Pepak Bahasa Jawa, dimana dalam Pepak Bahasa Jawa ini tedapat banyak kumpulan inti sari atau isi dari Bahasa Jawa. Perangkat handphone dimanfaatkan sebagai kebutuhan tambahan yang diperlukan dalam kegiatan sehari-hari sudah sangat lumrah bagi sebagian masyarakat. Hal ini dikarenakan beberapa handphone sudah memiliki fungsi dan kemampuan yang lebih canggih dalam pengoperasian diantaranya handphone yang saat ini sedang gencar adalah android. Dalam laporan ini dikembangkan Aplikasi Belajar Pintar Bahasa Jawa dengan Menggunakan Android. Isi dari aplikasi ini yaitu menu-menu yang terdiri dari terjemah, kawruh basa, kesusastraan, aksara jawa, dan kuis. Untuk itu diiharapkan pengguna yang menggunakan perangkat handphone yang berbasis sistem operasi android dapat terbantu dalam mempelajari Bahasa Jawa. Khususnya untuk kalangan Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).

    Abstraction

    Indonesia is a nation predominantly Javanese tribes. In addition, Indonesia has a wealth of evidence of regional languages namely Java language. But the sources of literature about the Java language is now increasingly inadequate and difficult to obtain. One source is a complete library of Java Language Java language, where in the Java language's complete collection of artifacts lot of the essence or the content of the Java language. Mobile devices used as additional needs required in daily activities is very common for most people. This is because some phones already have functions and more sophisticated capabilities in the operation of such mobile phone that is currently being intensively is android. In this report was developed Smart Learning Applications Using Java language with Android. The contents of this application is a menu that consists of translation, kawruh bases, literature, java script, and quizzes. For that diiharapkan users who are using mobile devices based Android operating system can be helped in learning the Java language. Especially for the elementary school (SD) and High School (SMP).

Detail Jurnal