Detail Karya Ilmiah
-
ANALISA PENGARUH PEMBERIAN JAMU HERBAL CAIR (PREBIOTIK) PADA PERTAMBAHAN TINGGI TANAMAN DAN BERAT HEWAN DENGAN PERCOBAAN RANCANGAN ACAK LENGKAP (RAL)Penulis : Khoirul Anam HambaliDosen Pembimbing I : Sugeng Purwoko, S.T., M.T.Dosen Pembimbing II :Mu’alim, S.T., M.T.Abstraksi
Jamu adalah minuman yang mempunyai khasiat untuk menjaga kesehatan yang dibuat dari bahan- bahan alami. Potensi bahan baku jamu herbal alam lokal yang mendominasi untuk jenis tanaman rimpang yaitu jahe dengan total produksi mulai 2008 – 2012 sebesar 593.473.944 kg. Pada jamu herbal cair loh jinawi meliputi 99 tanaman herbal, 9 sumber hewani dan 10 sumber vitamin. Pengembangan jamu herbal cair ini bertujuan untuk menggali potensi alami dari tanaman herbal yang dapat memberikan khasiat dan kegunaan. Untuk pengujian jamu dilakukan menggunakan Desaint Of Eksperiment pada tinggi tanaman kacang hijau yang diperoleh Fhitung yang mempunyai nilai 16,8756 > Ftabel yang mempunyai nilai 3,47805 maka tolak H0 maka ada pengaruh signifikan dari pemberian jamu herbal cair terhadap tinggi tanaman kacang hijau dan pemberian perlakuan jamu herbal terhadap pertumbuhan berat ayam boiler diperoleh Fhitung yang mempunyai nilai 15,75 > Ftabel yang mempunyai nilai 3,47805 maka tolak H0 maka ada pengaruh signifikan dari pemberian jamu herbal cair terhadap pertumbuhan berat ayam boiler.
AbstractionJamu is a beverage that has properties to maintain health are made from natural ingredients. Potential natural herbal herbal raw materials for the local dominate namely ginger rhizome plant species with total production starting 2008 - 2012 amounted to 593 473 944 kg. In liquid herbal medicine tablets jinawi includes 99 herbs, 9 and 10 sources of animal sources of vitamins. Development of liquid herbal medicine aims to explore the potential of natural herbs that can provide efficacy and usefulness. For testing the medicinal performed using high Desaint Of Experiment on green bean plants obtained which has a value of F 25.78> Ftabel which has a value of 3.47805 reject H0 then there is a significant effect on the administration of herbal medicinal liquid to the plant height green beans and giving treatment herbal medicine against heavy growth is obtained Fhitung boiler chicken that has a value 18.75> Ftabel which has a value of 3.47805 reject H0 then there is a significant effect on the administration of herbal medicinal liquid to aheavygrowthofchickenboiler.