Detail Karya Ilmiah
-
PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE DAN EFFECTIVE TAX RATE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Top 30 CG Indonesian Institute for Corporate Directorship)Penulis : Tomi Aji WibowoDosen Pembimbing I : Dr. Prasetyono, SE., M.SiDosen Pembimbing II :Yuni Rimawati, SE., M.SAk., AK., CAAbstraksi
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris bahwa corporate governance yang diproksikan dengan komisaris independen, komite audit independen, komite nominasi dan remunerasi independen, kualitas audit, dan effective tax rate berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Sampel pada penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan yang masuk dalam pemeringkatan Good Corporate Goverance oleh organisasi IICD yang berturut-turut selama tahun 2013-2014. Jumlah sampel perusahaan pada penelitian ini sebanyak 48 perusahaan. Analisis data yg digunakan menggunakan regresi linier berganda dengan bantuan program aplikasi SPSS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa komisaris independen dan kualitas audit berpengaruh signifkan terhadap nilai perusahaan. Sedangkan komite audit independen, komite nominasi dan remunerasi independen, dan effective tax rate tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan
AbstractionThe purpose of this research is give an evidance corporate governace wich it is measured comimissioer independent, audit committee independent, nomination and remuneraion committee independent, audit quality, and effective tax rate to firm value. The sample for this research is firms wich in GCG IICD list since 2013-2014.Total of sample is 48 firms. This research is using linear regression with aplication SPSS. The result of this research is comimissioer independent and audit quality have significant effect to firm value. While audit committee independent, nomination and remuneraion committee independent, and effective tax rate have not significant effect to firm value.