Detail Karya Ilmiah
-
HAK ASUH ANAK AKIBAT PERCERAIAN ORANGTUA (Studi Putusan Pengadilan Negeri Nomor 808/Pdt.G/2015/PN.SBY dan Putusan Pengadilan Agama Nomor 1365/Pdt.G/2015/PA.TGN)Penulis : ADHINIA KUSMAWATIDosen Pembimbing I : Dr. MOHAMMAD AMIR HAMZAH. SH., MHDosen Pembimbing II :Abstraksi
Dalam kehidupan banyak sekali pemasalahan yang timbul baik masalah dengan teman dan tetangga namun juga masalah dalam keluarga yang dapat menimbulkan perceraian dan perceraian akan timbul lagi masalah baru yakni setelah perceraian tentang perbandingan hakim dalam menentukan hak asuh anak akibat perceraian orang tua, dan bagaimana pertimbangan hakim dalam memutuskan perkara hak asuh anak dalam putusan Pengadilan Negeri dan Putusan Pengadilan Agama karena berbeda antara kedua instansi tersebut. Perbedaan tersebut memberikan ketertarikan dalam meneliti, menganalisis dan mencari jawaban yang jelas. Metode penelitian yang digunakan metode penelitian hukum deskriptif komperatif, yang berarti suatu penelitian yang merupakan proses untuk menemukan aturan hukum, prinsip-prinsip hukum, maupun doktrin-doktrin hukum guna menjawab isu hukum. Penelitian hukum deskriptif komperatif dipilih untuk menelaah kekaburan hukum terhadap Pasal 45 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan. Hasil dari penelitian ini memberikan pemahaman tentang perbandingan putusan hakim di Pengadilan Negeri dan di Pengadilan Agama serta memberikan jawaban bagaimanakah pertimbangan hakim dalam memutus perkara hak asuh anak dalam putusan Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama. Kata Kunci:hak asuh anak – dasar hukum penentuan hak asuh anak- penentuan hak asuh anak
AbstractionIn the life of many problems that arise both with friends and neighbors but also problems in the family that can lead to divorce and divorce will arise again new problems that is after divorce about the comparison of judges in determining child custody due to parental divorce, and how judges in judgment decide the case of child custody in the decision of the District Court and the Decision of the Religious Courts as it differs between the two agencies. These differences provide an interest in researching, analyzing and looking for clear answers. The research method used is a comparative descriptive legal research method, which means a research which is a process to find the rule of law, legal principles, and legal doctrines to answer legal issues. Comparative descriptive legal research was selected to examine the legal obscurity of Article 45 of Law Number 1 Year 1974 on Marriage. The results of this study provide an understanding of the comparisons of judges' rulings in the District Court and in the Religious Courts and provide answers how the judges judge in deciding cases of child custody in the decision of the District Court and Religious Courts. Keywords: child custody - the legal basis for the determination of child custody - the determination of child custody