Detail Karya Ilmiah

  • Pengaruh Kegiatan Keagamaan Terhadap Perilaku Ekonomi Masyarakat (Studi Kasus Desa Blimbingsari Kecamatan Sooko Kabupaten Mojokerto)
    Penulis : Ayub Ahmad Fauzi
    Dosen Pembimbing I : Lailatul Qadariyah S. HI, M. EI
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    ABSTRAK Penelitian yang berjudul pengaruh kegaiatan keagamaan terhadap perilaku ekonomi masyarakat (studi kasus desa blimbingsari kecamatan sooko kabupaten mojokerto) dilatarbelakanggi oleh banyaknya kegiatan keagamaan di desa Blimbingsari yang diikuti oleh sebagaian besar masyarakat yang mayoritas memiliki usaha mikro kecil menengah. Oleh karena itu maka permasalahan yang dibahas pada penelitian ini adalah (1) bagaimana intesitas masyarakat desa blimbingsari dalam mengikuti kegiatan keagamaan dan (2) bagaimana pengaruh kegiatan keagamaan desa Blimbingsari terhadap perilaku ekonomi di masyarakat. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang untuk menjawab permasalahan yang ada dengan menggunakan uji t, uji normalitas, uji reabilitas dan analisis regresi linier sederhana Berdasarkan hasil analisisa data maka dapat disimpulkan, pertama, masyarakat desa Blimbingsari cukup intens mengikuti kegiatan keagamaan yang ada di desa tersebut. Berdasarkan kuesioner yang telah disebar, keikutsertaan masyarakat pada kegiatan keagamaan minimal 3 kali dalam satu minggu. Kedua, hasil dari analisa regresi linier sederhana menunjukan B nya adalah 10.732 hal ini menunjukkan bahwa kegiatan keagamaan berpengaruh secara positif terhadap perilaku ekonomi masyarakat. dan besaran pegaruhnya, berdasarkan koefisiensi determinasi, adalah R sebesar 42,9%. Kata kunci : Kegiatan keagamaan, Perilaku Ekonomi,UMKM

    Abstraction

    ABSTRACT The research abaout the influence of religious activity on community economic behavior Blimbingsari village case study in the district buildings Sooko Mojokerto. This research is motivated by the religious activities in the village Blimbingsari mostly followed by the majority of having the micro small medium business . Because of the issues discussed in this research is (1) how the intensity of the village community Blimbingsari in participating in religious activities and (2) how the influence of religious activities Blimbingsari village against economic behavior in the community. This research is quantitative research to answer the existing problems with the use of the t test, test of normality, realibility test and linear regression analysis. Based on the results analysis it can be inferred. First, the village community Blimbingsari moderately intense follow religious activities there are in the village. Based on a questionnaire that has spread, community participation in the religious activities at least three times in one week. Second, the result of the regression analysis linier 10.732 is simply showing his religious events have shown that this is a positive economic impact on people ' s behavior, and impact the amount of based on determined coefficient , is he worth 42,9 %. Keywords : Religious activity, Economic behavior, Micro small and medium business.

Detail Jurnal