Detail Karya Ilmiah
-
APLIKASI KLASIFIKASI DOKUMEN BERDASARKAN BIDANG MINAT MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYESPenulis : MakhsusotinDosen Pembimbing I : Achmad Jauhari, S.T.,M.Kom.Dosen Pembimbing II :Sigit Susanto Putro, S.Kom.,M.KomAbstraksi
Saat ini bentuk dokumen digital telah mengalami perkembangan yang sangat pesat, namun kumpulan dokumen yang banyak akan sulit untuk diketahui karakteristik informasinya. Banyak sekali macam-macam karya ilmiah pda portal artikel tugas akhir Universitas Trunojoyo Madura. Karya ilmiah tentang pendidikan, hukum, ekonomi, dan masih banyak sekali macam karya ilmiah yang lain. Dari berbagai macam karya ilmiah tersebut dapat dengan mudah sekali dilakukan pengkategorian dokumen secara manual oleh manusia. Akan tetapi jika dilakukan secara terkomputerisasi akan sangatlah sulit. Untuk itu penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi yang dapat mengkategorikan suatu dokumen. Dokumen yang digunakan berupa dokumen abstrak karya ilmiah penelitian berdasarkan bidang minat prodi Teknik Informatika yang berada di Universitas Trunojoyo Madura. Yaitu, bidang minat Sistem Informasi, Sistem Terdistribusi, Digital Multimedia dan CAI (Computing Artificial Intelligence). Dari penelitian ini dihasilkan kesimpulan bahwa dalam pembuatan Aplikasi Klasifikasi Dokumen Abstrak Karya Ilmiah ini telah berhasil mengklasifikasi dokumen sesuai dengan bidang minat yaitu, CAI(Computing Artificial Intelligence), Digital Multimedia, Sistem Terdistribusi dan Sistem Informasi dengan tingkat akurasi mencapai 77%. Kata Kunci : Klasifikasi, Preprocessing, Naive Bayes.
AbstractionThe current form of the digital document has undergone rapid development, but the set of documents that many will be difficult to know the characteristics of the information. Lots of various scientific works in the University's final assignment article portal Trunojoyo Madura. Papers on education, law, economics, and all sorts of other scholarly works. From a wide range of scientific papers can be easily done this document manually by humans. But if done on a computerized will be extremely difficult. For that research generates an application which can categorize a document. Document that is used in the form of the document abstract research papers based on areas of interest, namely computer engineering who are in University Trunojoyo Madura. That is, the field of interest of information systems, distributed systems, Digital Multimedia and CAI (Computing in Artificial Intelligence). From this research produced the conclusion that in making the application of the classification of the document Abstract This Papers have managed to classify documents in accordance with their areas of interest, namely, CAI (Computing in Artificial Intelligence), Digital Multimedia, distributed systems and information systems with a level of accuracy achieved 77%. Keywords: Classification, Preprocessing, Naive Bayes.