Detail Karya Ilmiah
-
KAJIAN EFISIENSI TEKNIS USAHATANI KEDELAI KECAMATAN GANDING KABUPATEN SUMENEPPenulis : Dwi Putri Apri SusantiDosen Pembimbing I : Dr. Elys Fauziyah, SP.MPDosen Pembimbing II :Abstraksi
ABSTRAK Kecamatan Ganding merupakan sentra produksi usahatani kedelai di Kabupaten Sumenep. Permasalahan yang ditemui pada usahatani tersebut adalah rata-rata produktivitasnya usahatani rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis efisiensi teknis dan faktor-faktor yang menjadi sumber inefisiensi teknis pada usahatani kedelai. Penelitian dilakukan di Kecamatan Ganding Kabupaten Sumenep. Metode penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan Teknik multistage Sampling.Sedangkan metode analisis yang digunakan adalah Fungsi Produksi Cobb-Douglass Stochastic Frontier. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata usahatani kedelai di Kecamatan Ganding Kabupaten Sumenep belum efisien secara teknis dan faktor-faktor yang menyebabkan inefisiensi adalah pendidikan dan pengalaman. Kata kunci : Produktivitas, Efisiensi Teknis, Inefisiensi Teknis
AbstractionABSTRACT The purpose of this research is to analyze the technical efficiency and factors to be the resource of tecnical inefficiency on soybean farming. This research is do in Ganding District, Sumenep Regency. The sampling methodsused in this research are multistage sampling. This research used the Cobb-Douglass Stochastic Frontier Production Function to analyze the data. The results of this research showed that the average soybean farming at Ganding District, Sumenep Regencyis not reached technically efficient And factor saffected the inefficiency of the achievement of technical efficiency at the soybean farmers in this research area are education and experience. Key words: Productivity, Technical Efficiency, Technical Inefficiency