Detail Karya Ilmiah

  • FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTENSITAS KUNJUNGAN DI PARIWISATA ALAM PANTAI LOMBANG KABUPATEN SUMENEP (Studi Kasus Pantai Lombang Kabupaten Sumenep)
    Penulis : Bahtiar Al furqon Ade Amirulloh
    Dosen Pembimbing I : Jakfar Sadik, S.E., M.E
    Dosen Pembimbing II :Selamet Joko Utomo, S.E., M.E
    Abstraksi

    ABSTRAK Bahtiar Al Furqon Ade Amirulloh, Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Intensitas Kunjungan di Sektor Pariwisata Alam Kabupaten Sumenep (Studi Kasus Wisata Alam Pantai Lombang di Kabupaten Sumenep). Di bawah bimbingan, Jakfar Sadik, SE., M.E. dan Selamet Joko Utomo, SE., ME. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya pengaruh objek daya tarik wisata, pelayanan, fasilitas dan keamanan terhdapintensitas kunjungan wisata alam Pantai Lombang Kabupaten sumenep. Penelitian ini menggunakan data primer dan sekunder. Data primer di perolehdari pengunjung atau wisatawan Pantai Lombang melalui kuisioner dan wawancara secara langsung dengan menggunakan daftar pertanyaan yang telah di persiapkan terlebih dahulu, sedangkan data sekunder diperoleh melalui dokumentasi data yang sudah ada di dinas terkait. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan variabel objek daya tarik wisata (X1) tidak berpengaruh terhadap intensitas kunjungan Pantai Lombang, variabel pelayanan (X2) tidak berpengaruh terhadap intensitas kunjungan Pantai Lombang, variabel fasilitas (X3) tidak berpengaruh terhadap intensitas kunjungan Pantai Lombang, dan variabel keamanan (X4) tidak berpengaruh terhadap intensitas kunjungan Pantai Lombang di Kabupaten Sumenep. Kata kunci: intensitas kunjungan, objek daya tarik wisata, pelayanan, fasilitas dan keamanan.

    Abstraction

    ABSTRAK Bahtiar Al Furqan Ade Amirulloh, Factors Affecting Intensity visit in Sumenep Nature Tourism Sector (Case Study Nature Beaches Lombang in Sumenep). Under the guidance, JafarSadik, SE., M.E. Joko and SlametUtomo, SE., ME. This study aims to determine the influence of the object attractions, services, facilities and security terhdap intensity visit natural attractions Sumenep Regency Beach Lombang. This study uses primary and secondary data. Primary data obtained from visitors or tourists Beach Lombang through questionnaires and interviews directly using the list of questions prepared in advance, while secondary data obtained through the documentation of data that already exist in the relevant office. This study uses multiple linear regression analysis. Based on the results of the study indicate the object variable tourist attraction (X1) has no effect on the intensity of visits Turkish Lombang, service variable (X2) has no effect on the intensity of visits Turkish Lombang, variable facility (X3) has no effect on the intensity of visits Turkish Lombang and security variable ( X4) has no effect on the intensity of visits Turkish Lombang in Sumenep regency. Keywords: traffic intensity, the object of tourist attraction, services, facilities and security.

Detail Jurnal