Detail Karya Ilmiah

  • MENGULIK HARGA POKOK PRODUKSI AYAM POTONG
    Penulis : ANUGRAH NUR FADLILLAH
    Dosen Pembimbing I : Dr. Prasetyono. S.E., M.Sc., Ak.
    Dosen Pembimbing II :
    Abstraksi

    ABSTRAK Anugrah Nur Fadlillah, Harga Pokok Produksi Ayam Potong. Di bawah bimbingan tunggal Dr. Prasetyono. S.E., M.Si., Ak. Laporan keuangan merupakan catatan informasi keuangan suatu perusahaan pada periode akuntansi yang menggambarkan kinerja perusahaan tersebut. Laporan keuangan berguna bagi bankir, kreditor, pemilik, dan pihak-pihak yang berkepentingan dalam menganalisis serta menginterpretasikan kinerja keuangan dan kondisi perusahaan Penelitian ini berupaya untuk mengungkap harga pokok produksi ayam potong. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dalam proses penemuan jawaban, data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer, data tersebut diperoleh dari hasil wawancara, sedangkan yang menjadi informan adalah pemilik usaha ayam potong. Dari hasil penelitian yang dilakukan menejlasakan bahwa harga pokok produksi sangat menentukan harga jual yang dilakukan pada usaha yam potong ini, namun dalam usaha ayam potong ini masih tidak terlalu memikirkan betapa pentingnya menyusun semua laporan keuangan karena kurangnya pengetahuan pemilik usaha dalam merasa belum professional untuk menyusun laporan keuangan yang sesuai standar akuntansi. Kata kunci : Harga Pokok Penjualan, Laporan keuangan, Usaha ayam potong

    Abstraction

    ABSTRACT Anugrah Nur Fadlillah, Cost of Production of Broilers. Under the sole guidance of Dr. Prasetyono. S.E., M.Sc., Ak. The financial report is a record of a company's financial information in the accounting period that describes the performance of the company. Financial reports are useful for bankers, creditors, owners, and interested parties in analyzing and interpreting financial performance and company conditions. This study seeks to uncover the cost of production of broilers. This study uses qualitative methods in the process of finding answers, the data used in this study are primary data, the data obtained from interviews, while those who become informants are business owners of broilers. From the results of the research conducted, it was explained that the cost of production greatly determines the selling price made in this slaughterhouse business, but in the business of broilers slaughter it is still not too concerned about how important it is to compile all financial statements due to lack of knowledge of business owners in preparing reports finance in accordance with accounting standards. Key words: Cost of goods sold, financial statements,

Detail Jurnal