Detail Karya Ilmiah

  • REDESAIN MIXER PENGADUK PAKAN TERNAK DAN IKAN TIPEHORIZONTAL MENGGUNAKAN UJI T
    Penulis : AANG KUNAIFI
    Dosen Pembimbing I : MU'ALIM ST,.MT
    Dosen Pembimbing II :SABARUDIN AKHMAT ST,.MT
    Abstraksi

    Perkembangan di bidang peternakan dan pemelihara ikan di Desa tanggung kec. Campurdarat Kab. Tulungagung sangatlah pesat. Beberapa jenis hewan ternak sudah dibudidayakan secara baik. Permasalahan yang timbul adalah proses pengadukan pakan ternak menggunakan cara manual atau tenaga manusia yang kurang efektif, hal tersebut diketahui dari hasil pengadukan pakan dalam jumlah yang relatif banyak memerlukan waktu pengadukan yang relatif lama dan tenaga yang banyak, sehingga pemenuhan kebutuhan pakan untuk hewan ternak dalam jumlah banyak kurang maksimal. Selain proses pengadukan masalah yang sering timbul adalah hasil dari pengadukan dan pencampuran pakan yang kurang merata. Pakan ikan merupakan kebutuhan pokok bagi peternak dan pemelihara ikan di Desa Campurdarat, Sebenarnya pakan ternak yang baik terbuat campuran dari dedak, tumpi jagung, yang dicampur jadi satu yang kemudian ditambahkan beberapa bahan tambah seperti sisa nasi dan konsetrat. Bahan baku (dedak, tumpi jagung, ). Bahan tambahan (sisa nasi, konsentrat), air sekupnya. Setelah itu lakukan pengadukan. Ciri – cirri pakan yang sudah jadi : Bila adonan dikepal dengan tangan air tidak menetes, dan bila kepalan dilepas maka adonan akan mekar. Pada bagian pertama dan kedua sampel. Untuk hasil mixer pengaduk pakan ternak dan ikan sebelum dan sesudah diredesain mempunyai kerataan rata – rata dedak dan pasir besi sebesar 22.8333 gram dan 7.1667 gram di bandingkan kerataan yang menggunakan mixer pengaduk pakan ternak dan ikan yang sudah diredesain dedak dan pasir besi sebesar 20.1667 gram dan 9.8333 gram. Terlihat bahwa t hitung untuk hasil pengadukan mixer yang sudah diredesain dengan mixer yang belum diredesain dengan Sig. (2-tailed) pada dedak 0.000 dan Sig. (2-tailed) pada pasir besi 0,000. Karena kedua Sig < 0,05 jadi kesimpulannya adalah ?1 ? ? berarti dari hasil pengadukan mixer pengaduk pakan ternak dan ikan sebelum dan sesudah diredesain adalah berbeda secara signifikan dengan tingkap kepercayaan 95% Kata kunci : desa tanggung, dedak, pasir besi, mixer pengaduk pakan terbak dan ikan

    Abstraction

    Developments in the animal husbandry field and fish keeping in the tanggung village sub-district campurdarat at district of tulungagung is very rapid. Many types of frem animal has been cultivated well. The problem that arises was the process of mixing animal feed use manual or manpower is less effective, it was known from the results of mixing the feed in a relatively large amount of stirring takes a relatively long time and a lot of energy, thus meeting the needs of feed for farm animals in a number of much less than the maximum. In basides to the mixing process problem that often arises was the result of stirring and mixing feed uneven. Fish food is a basic requirement for breeders and keepers of fish in the Campurdarat village, actually made good fodder mixture of bran, poop corn, which are put together and then added a few added ingredients like rice and concentrate the rest. Raw material (bran, poop corn,). Additional material (rice rest, concentrate). Give enough water. After that do the stirring. Caracteristic of the fooder have ripe: When the dough with hands clenched water does not drip, and when the fist is removed then the dough will bloom. For the result of the mixer stirrer cattle and fish feed was redesagned had average barn and iron sand by 22.8333 grams and 7.1667 grams compored the average which used a stirrer mixer animal and fish feed that have been redesigned bran and iron sand by 20.1667 grams and 9.8333 Seen that t to the results that have been redesigned mixer stirring with a mixer that has not redesigned with Sig. (2-tailed) in the bran 0.000 and Sig. (2-tailed) at 0,000 iron sand. Since both Sig <0.05 so the conclusion is 1 ? 2 mean of results stirrer stirring mixer animal feed and fish before and after redesigned is significantly different with 95% confidence casement. Keywords: tanggung village, bran, sand iron, mixer stirrer cattle and fish feed

Detail Jurnal