Detail Karya Ilmiah
-
Studi Hasil Tangkapan Rajungan (Portunus pelagicus) Dengan Menggunakan Bubu Dan Gillnet Pada Substrat Yang Berbeda di Perairan Pragaan dan Buto Kecamatan SumenepPenulis : Erwin FirdiantoDosen Pembimbing I : Prof. Dr. Ir. Muhammad Zainuri. M,. ScDosen Pembimbing II :Firman Farid Muhsoni. S. Pi,. M. Sc.Abstraksi
Rajungan (Portunus pelagicus) merupakan kepiting laut yang banyak terdapat di Perairan Indonesia Rajungan (Portunus pelagicus) hidup di substrat berpasir, pasir berlumpur dan berkarang, serta berenang dari dekat permukaan laut (sekitar 1 m) sampai kedalaman perairan 65 m. Desa Kaduarah Timur Kecamatan Pragaan dan Desa Aeng Dake Kecamatan Bluto Kabupaten Sumenep merupakan salah satu daerah yang mejadi tempat habitat rajungan. Kedua desa merupakan desa berbatasan langsung dengan Selat Madura dan Laut Jawa yang merupakan tempat habitat rajungan (Portunus pelagicus). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ukuran rajungan dari masing-masing alat tangkap dan mengetahui hubungan lebar karapas dan berat tubuh rajungan dari hasil tangkapan. Metode yang digunakan adalah Analisis Data Deskriptif Kuantitatif dan Analisis data lebar karapas dan berat rajungan rajungan menggunakan RLS (Regresi Linier Sederhana). Sedangkan untuk substrat menggunakan Analisa Substrat Kering dan Basah. Hasil dari penelitian ini adalah rajungan hasil tangkapan di Kecamatan Pragaan dan Kecamatan Bluto menunjukkan bahwa semakin besar lebar karapas maka akan semakin tinggi berat tubuh rajungan. Keragaman ukuran rajungan yang tertangkap di Kecamatan Pragaan cenderung lebih tinggi daripada Kecamatan Bluto.
AbstractionSmall crab attaching (Portunus pelagicus) is a sea crabs found in the waters of Indonesia (Portunus pelagicus) small crab attaching to live on muddy sand, sandy substrate, and a, as well as a swim from near sea level (about 1 m) up to the depth of the waters 65 m East Kaduarah Village sub district. Pragaan Village and Subdistrict Was Bluto Aeng Sumenep Regency is one of the areas that become the habitat of small crab attaching. The two villages was villages bordering the Strait of Madura and the Java Sea, which is where the habitat of small crab attaching (Portunus pelagicus). The purpose of this research is to know the size of a small crab attaching to each capture tool and find out the width of the karapas relationship and the body weight of the small crab attaching of catches. The method used is Descriptive Quantitative Data analysis and data analysis karapas width and weight of the small crab attaching small crab attaching using RLS (Simple Linear Regression). As for the substrate using dry and wet Substrate Analysis. The results of this research are small crab attaching catches in Pragaan Subdistrict and Bluto suggests that the greater the width of karapas then it will be the higher the small crab attaching to body weight. The diversity of size of small crab attaching caught in district Pragaan tend to be higher than that Kecamatan Bluto.