Detail Karya Ilmiah
-
KAJIAN PENERAPAN CARA PRODUKSI OBAT TRADISIONAL YANG BAIK (CPOTB) PADA INDUSTRI OBAT TRADISIONAL MADURA DI PJ. MADURA AYUPenulis : OKTAVIANA WARDANIDosen Pembimbing I : ASKUR RAHMAN, S.TP, MPDosen Pembimbing II :Dr. MOH. FUAD FAUZUL M, S.TP.,M.SiAbstraksi
Keamanan pangan obat tradisional perlu diperhatikan karena sangat berpengaruh penting terhadap mutu produk. Terjaminnya mutu obat tradisional pada setiap industri obat tradisional dengan menerapkan Cara Produksi Obat Tradisional yang Baik (CPOTB) dan melakukan Sanitation Standard Operational Procedure (SSOP). Penelitian bertujuan untuk mendapatkan gambaran penerapan kelayakan dasar Cara Produksi Obat Tradisional yang Baik (CPOTB) pada produk obat tradisional di PJ. Madura Ayu Kabupaten Sampang; dan Menyusun Sanitation Standard Operational Procedure (SSOP) pada produk obat tradisional di PJ. Madura Ayu Kabupaten Sampang. Hasil penelitian menunjukkan penerapan CPOTB pada PJ Madura Ayu termasuk dalam kategori berat dengan persentase penyimpangan sebesar 51-75% untuk tingkat keparahan kondisi CPOTB yang terjadi. Hasil dari penyusunan SSOP yaitu dilakukan dengan membuat prosedur sanitasi pada industri obat tradisional tersebut. Kata kunci : Keamanan Pangan, Obat Tradisional, CPOTB, SSOP
AbstractionFood safety of traditional medicine should be considered as a very important influence on the quality of the product. Ensuring the quality of traditional medicine in any traditional medicine industry by applying good manufacturing practice of traditional medicine (CPOTB) and Sanitation Standard Operational Procedure (SSOP). This study aims to get a picture of the application good manufacturing practice of traditional medicine (CPOTB) on traditional medicine products at PJ. Madura Ayu Sampang and arrange the Sanitation Standard Operational Procedure (SSOP) on traditional medicine products at PJ. Madura Ayu Sampang. The results showed the application of the PJ Madura CPOTB Ayu included in the weight category with the percentage deviation of 51-75% for the severity of the condition that occurs CPOTB. The results of the preparation is done by making SSOP sanitation procedures in the traditional medicine industry. KeyWords: food safety, traditional medicine, CPOTB, SSOP