Detail Karya Ilmiah

  • ANALISIS PRODUKTIVITAS PERUSAHAAN TAHU(UD SUMBER MAKMUR) DENGAN MENGGUNAKAN METODE OBJECTIVE MATRIX (OMAX)
    Penulis : agus supriyanto
    Dosen Pembimbing I : Banun Diyah Probowati S,TP., M.Si
    Dosen Pembimbing II :Burhan S.TP.,MT
    Abstraksi

    Pada era globalisasi, persaingan industri di dunia akan semakin ketat. Indonesia yang pada saat ini kondisi ekonominya sedang dalam proses pemulihan akan menghadapi persaingan dunia. UD seumber Makmur merupakan UD yang bergerak dibidang pengolahan yaitu tahu yang menghhitung profit dari pendapatannya. Oleh karena itu perlu dicari solusi untuk mengukur produktivitas dari perusahaan. Metode yang digunakan untuk masalah ini dengan menggunakan metode Objuctive Matrix (OMAX). Penelitian ini menghitung produktivitas perusahaan yang mengacu pada tiga kriteria yaitu jumlah pesanan, pemakaian bahan baku dan jumlah karyawan. Penelitian ini dilaksanakan di UD Sumber Makmur Kamal. Hasil dari penelitian ini IP dari yang didapat pada awal periode mencapai 1,13 kemudian pada periode berikutnya semakin turun sampai periode ke tujuh yang mencapai -0.70. Jumlah pesanan tahu dari konsumen mengalami penuruanan dikarenakan musim. Pada pemakaian bahan baku mengalami pemborosan sebesar 1.124 kg dan pada jumlah karyawan banyak yang menganggur sebanyak 49 orang sehingga perusahaan belum dikatakan memenuhi nilai produktivitas yang sesuai standart Kata kunci: UD Sumber Makmur, Produktivitas, Metode OMAX, Index Produktivitas

    Abstraction

    In the era of globalization, industry competition in the world will be intense. Indonesia's economic conditions at the moment are in the process of recovery will face world competition. UD UD seumber Makmur is engaged in the processing that is to know that menghhitung profit from its earnings. It is therefore necessary to find a solution to measure the productivity of the company. The method used for this problem by using the method Objuctive Matrix (OMAX). This study calculates the productivity of companies based on three criteria: the number of orders, raw material usage and number of employees. This research was conducted at UD Sumber Makmur Kamal. The results of this study were obtained from the IP at the beginning of the period reached 1.13 later in the next period is getting down to the period of the seventh to reach -0.70. The number of orders out of consumers experiencing penuruanan due season. On the use of raw materials have 1,124 kg of waste and the number of employees many as 49 people are unemployed so the company has not said to meet the productivity value corresponding standart Keywords: UD Sumber Makmur, Productivity, OMAX method, Productivity Index

Detail Jurnal