Detail Karya Ilmiah

  • Abstraksi

    ABSTRAK Nasrulloh, Analisis Pengaruh Jam Kerja Pengalaman Kerja Usia Kerja Terhadap Pendapatan Penambang Batu Bata Putih Di Dusun Duko Desa Benangkah. Di bawah bimbingan Henny Oktaviati, S.E., M.E. Penelitian ini bertujuan untuk 1. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh jam kerja terhadap pendapatan penambang batu bata putih di Dusun Duko Desa Benangkah. 2. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pengalaman keja terhadap pendapatan penambang batu bata putih di Dusun Duko Desa Benangkah. 3. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh usia kerja terhadap pendapatan penambang batu bata putih di Dusun Duko Desa Benagkah. . Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif, penentuan subyek penelitian menggunakan random sampling. Subjek penelitian adalah 46 penambang batu bata putih yang ada di dusun duko desa benangkah. Teknik pengumpulan data menggunakan metode kuesoner, wawancara, observasi, langkah selajutnya adalah pengolahan data dengan menggunakan alat bantu eviews 6.0. Dengan menggunakan metode regresi linier berganda Adapun hasil yang dipeoleh. 1. Jam kerja berpengaruh positif dan signifikan terhapap pendapatan penambang batu bata putih. 2. Pengalaman kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan penambang batu bata putih. 3. Usia kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pendapatan penambang batu bata putih. Kata kunci: pendapatan penambang, jam kerja, pengalaman kerja, usia kerja

    Abstraction

    ABSTRACT Nasrulloh, Influence Analysis Working Hours Working Age Work Experience Of Minerals Brick White In Duko Village Dusun Benankah Village. Under the guidance of Henny Oktaviati, S.E., M.E. This study aims 1. To find out how big the influence of working hours to the income of white brick miners in Duko Village Dusun Benangkah Village. 2. To find out how much influence the experience of the work on the income of white brick miners in Duko Hamlet Village Benangkah Village. 3. To find out how big the influence of working age to the income of white brick miners in Duko Village, Benagkah Village. This study uses a descriptive quantitative approach, the determination of research subjects using random sampling. The subject of research is 46 white brick miners in Duko village in the village. Technique of collecting data using kuesoner method, interview, observation, ste is data processing by using tool eviews 6.0. By using multiple linear regression method The results obtained. 1. Working hours have a positive and significant impact on the income of white brick miners. 2. Work experience has a positive and significant impact on the income of white brick miners. 3. The age of work has a negative and significant effect on the income of white brick miners. Keywords: income, working hours, work experience, working age

Detail Jurnal